KUMPULAN BERITA : KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN
Terkini
-
6 Provinsi Ini Jadi Prioritas BNPB Antisipasi Kebakaran Hutan dan LahanRabu, 25 Januari 2023 - 23:25:00 WIB | Nasional
Kepala BNPB Letjen TNI Suharyanto menyebut lembaganya akan memberikan fokus terhadap 6 provinsi yang kerap ditemukan titik hotspot penyebab kebakaran.
-
Cegah Karhutla di 2023, BNPB Siagakan 49 HelikopterMinggu, 22 Januari 2023 - 02:01:00 WIB | Nasional
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menyiapkan strategi pencegahan bencana Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di tahun 2023.
-
BMKG Deteksi 9 Titik Panas di Kaltim, Perlu Ditangani dengan PemadamanRabu, 18 Januari 2023 - 13:06:00 WIB | Kaltim
BMKG mendeteksi sembilan titik panas di Kaltim dan telah menginformasikan ke pihak terkait untuk melakukan penanganan berupa pemadaman.
-
Kebakaran 20 Hektare Lahan Gambut di Pangkalan BunSelasa, 03 Januari 2023 - 08:40:00 WIB | Photo
Berdasarkan data BPBD Kotawaringan Barat kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di desa tersebut mencapai 20 hektare dengan tiga titik lokasi api
-
Waduh, Kebakaran Lahan dan Hutan di Gunung Ciremai MeluasSelasa, 27 September 2022 - 08:09:00 WIB | Jabar
Banyaknya ranting dan pohon yang sudah kering, membuat api dengan cepat menjalar dari Blok Cileutik ke Blok Erpah, Desa Pasawahan.
-
BNPB : 36 Bencana Terjadi selama Sepekan, Paling Banyak KarhutlaSelasa, 23 Agustus 2022 - 07:29:00 WIB | Nasional
BNPB melaporkan 36 bencana terjadi dalam sepekan terakhir per periode 15 sampai 21 Agustus 2022.
-
Edy Rahmayadi Sebut Ada 156 Kejadian Kebakaran Hutan dan Lahan di SumutJumat, 12 Agustus 2022 - 21:32:00 WIB | Sumut
Gubernur Edy Rahmayadi menyebut ada 156 karhutal di Sumut sepanjang semester pertama 2022. Jumlah ini meningkat dibanding tahun sebelumnya.
-
Ratusan Hektar Lahan di Padang Lawas Utara Terbakar, Kencangnya Angin Membuat Api Sulit DipadamkanSelasa, 09 Agustus 2022 - 22:15:00 WIB | Video
Kebakaran hutan dan lahan menghanguskan hutan dan kebun karet seluas 100 hektar di Perbukitan Limbah Ubar, Desa Simaninggir, Kabupaten Padang Lawas Utara
-
131 Karhutla Terjadi sejak Januari 2022, 5 Provinsi Berstatus Siaga DaruratJumat, 29 Juli 2022 - 10:33:00 WIB | Nasional
Saat status tanggap darurat karhutla ditetapkan di suatu daerah, BNPB akan memberikan bantuan operasi udara.
-
Lahan Gambut Seluas 100 Hektare di OKI TerbakarSabtu, 23 Juli 2022 - 10:30:00 WIB | Sumsel
Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) mulai terjadi di Kabupaten OKI, Sumsel
-
Karhutla di Riau, BPBD Kerahkan Helikopter Water Bombing Padamkan ApiSenin, 11 Juli 2022 - 14:03:00 WIB | Regional
BPBD Riau menangani karhutla di sejumlah daerah di Riau. Dalam penanganan ini, BPBD mengerahkan satu helikopter water bombing.
-
Sejumlah Wilayah di NTT Berpotensi Karhutla, BMKG Catat 19 Daerah yang Harus WaspadaKamis, 07 Juli 2022 - 15:15:00 WIB | Regional
BMKG El Tari Kupang melansir sebagian besar daerah di NTT berpotensi karhutla. Masyarakat pun diminta meningkatkan kewaspadaan.
-
Hadapi Ancaman Karhutla, Pemkab Barito Selatan Gelar Simulasi Pemadaman ApiKamis, 30 Juni 2022 - 07:08:00 WIB | Kalteng
Memasuki musim kemarau karhutla menjadi salah satu ancaman di Kabupaten Barito Selatan. BPBD bersama tim gabungan menggelar simulasi.
-
7 Hektare Kebun Karet di Riau Terbakar, Pemadaman dengan Ranting PohonRabu, 15 Juni 2022 - 00:31:00 WIB | Regional
Kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) terjadi di sekitarDesa Sungai Salak Kecamatan Rambah Samo Kabupaten Rokan Hulu (Rihul), Riau.
-
Antisipasi Kebakaran Hutan dan Lahan, Begini Langkah Kodim 0402 OKIJumat, 13 Mei 2022 - 21:04:00 WIB | Video
Kodim 0402 Ogan Komering Ilir (OKI) melakukan antisipasi untuk menekan kebakaran hutan menjelang musim kemarau.
-
Karhutla di Rohul Riau Meluas, 70 Hektare Lahan Ludes TerbakarSenin, 28 Maret 2022 - 20:12:00 WIB | Sumbar
Karhutla melanda Kabupaten Rokan Hulu (Rohul), Riau. Bahkan kebakaran kini meluas dan menghanguskan 70 hektare lahan.
-
Polisi Temukan Pondasi Perumahan di Lokasi Bekas Kebakaran Hutan dan LahanRabu, 16 Maret 2022 - 07:13:00 WIB | Photo
Polisi setempat menemukan lahan yang sedang dipersiapkan untuk pembangunan rumah di lokasi bekas kebakaran hutan dan lahan
-
Kabut Asap Mulai Selimuti Kota Pontianak akibat KarhutlaSelasa, 15 Maret 2022 - 07:10:00 WIB | Photo
Kabut asap yang berasal dari kebakaran hutan dan lahan mulai menyelimuti Kota Pontianak dan sekitarnya.
-
Kebakaran Hutan dan Lahan Dekat Permukiman Warga di PontianakJumat, 04 Maret 2022 - 08:05:00 WIB | Photo
Kebakaran hutan dan lahan gambut yang terjadi tak jauh dari pemukiman penduduk tersebut hingga kini belum diketahui penyebabnya.
-
Sosok Indria Puji Astuti, Mantan Pramugari Polri Jadi Pilot Helikopter Water BombingJumat, 25 Februari 2022 - 15:38:00 WIB | Kalteng
Indria Puji Astuti, mantan pramugari Polri yang menjadi pilot perempuan helikopter water bombing, ditugasi penanganan karhutla di Jambi.
-
Merangin Gempar, Suara Ledakan Terdengar Kencang usai Helikopter BPBD MelintasSelasa, 23 November 2021 - 15:43:00 WIB | Regional
Warga Merangin mengaku mendengar bunyi ledakan kencang usai helikoter BPBD Jambi yang sedang patroli karhutla melintas.
-
Siap-Siap, CCTV Canggih Bakal Dipasang untuk Tangkap Pelaku Pembakar HutanKamis, 06 Mei 2021 - 17:40:00 WIB | Nasional
Kamera pengawas atau CCTV bakal disediakan oleh lembaga negara terkait untuk upaya pencegahan terjadinya Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla).
-
Latihan Kesiapsiagaan Operasional Kebakaran Hutan dan LahanRabu, 14 April 2021 - 13:42:00 WIB | Photo
Latihan melibatkan sekitar 500 orang dari TNI, Polri, BPBD, dan instansi terkait lainnya ini untuk mengukur kesiapsiagaan personel.
-
Video TNI-Polri Gelar Simulasi Penanganan Karhutla di Kolaka TimurMinggu, 11 April 2021 - 21:30:00 WIB | Video
Dalam beberapa tahun terakhir kebakaran hutan dan lahan (karhutla) masih terjadi di Kecamatan Lalolae, Kolaka Timur, Sulawesi Tenggara (Sultra).
-
Rakor Penanganan Karhutla di Jambi, Kemenko Polhukam: Ada 11 Titik Rawan di IndonesiaKamis, 25 Maret 2021 - 12:49:00 WIB | Regional
Sedikitnya ada 11 titik rawan karhutla di Indonesia yang tersebar di Sumatra, Kalimantan dan Papua.
-
Polda Sumut Apel Gabungan Gelar Pasukan Cegah Kebakaran Hutan dan LahanSelasa, 23 Maret 2021 - 15:29:00 WIB | Sumut
Polda Sumut gelar pasukan dalam apel gabungan cegah karhutla. Langkah ini sebagai antisipasi terjadinya karhutla di wilayah Sumut.
-
Prajurit TNI Berjibaku Padamkan Kebakaran Hutan dan Lahan di RiauRabu, 10 Maret 2021 - 08:18:00 WIB | Photo
Satgas Karhutla Riau terus berupaya melakukan pemadaman kebakaran lahan yang masih terjadi di Provinsi Riau agar bencana kabut asap tidak kembali terulang.
-
Siaga Karhutla, 1.000 Personel Gabungan Siap Padamkan Api di SumselSelasa, 09 Maret 2021 - 17:32:00 WIB | Photo
Pemprov Sumsel menetapkan status siaga kebakaran hutan dan lahan (karhutla) sejak 1 Maret 2021 dengan menyiagakan 1.000 pasukan gabungan
-
Karhutla Hanguskan 25 Hektare di Riau, Polisi Tetapkan 8 Warga TersangkaSenin, 08 Maret 2021 - 13:27:00 WIB | Regional
Polda Riau telah menetapkan delapan warga sebagai tersangka dalam kasus kebakaran hutan dan lahan (karhutla) yang menghanguskan seluas 25,25 hektare.