KUMPULAN BERITA : MOCHAMMAD IRIAWAN
Terkini
-
PSSI Gelar Kongres Biasa 2022 di Bandung, Ini Agenda yang DibahasJumat, 27 Mei 2022 - 21:07:00 WIB | Jabar
Agenda utama yang dibahas dalam kegiatan ini adalah pengesahan laporan aktivitas, keuangan 2021, dan rencana program serta anggaran 2022.
-
Timnas Indonesia Resmi Punya Medical Center Terbaik di Asia Tenggara! Ini PenampakannyaSenin, 14 Maret 2022 - 21:30:00 WIB | Soccer
Timnas Indonesia resmi punya medical center di Gelora Bung Karno Arena. Tempat ini diklaim sebagai yang terbaik di Asia Tenggara.
-
Evan Dimas dkk Tiba di Tanah Air, Ketum PSSI: Rakyat Indonesia Bangga kepada Kalian!Minggu, 02 Januari 2022 - 16:50:00 WIB | Soccer
Rencananya, penggawa Timnas Indonesia akan menjalani karantina lebih dulu selama 10 hari di Hotel Sultan.
-
Ketum PSSI Mau Masuk Ruang Ganti Timnas Indonesia saat Final, AFF Kasih Izin?Selasa, 28 Desember 2021 - 13:47:00 WIB | Soccer
Ketua Umum PSSI Mochamad Irawan berencana masuk ruang ganti Timnas Indonesia saat final Piala AFF 2020.
-
Timnas Indonesia U-18 TC di Turki, 2 Pemain Terpaksa Menyusul karena Hal IniSelasa, 16 November 2021 - 10:59:00 WIB | Soccer
Timnas Indonesia U-18 pemusatan latihan (TC) di Turki jelang Piala Dunia U-20 2023. Sayangnya dua pemain terpaksa menyusul.
-
Kasus Dugaan Pengaturan Skor Perserang, PSSI Lapor ke Polda Metro JayaSabtu, 06 November 2021 - 19:07:00 WIB | Soccer
Kasus dugaan pengaturan skor Perserang Serang mencuat ke publik. PSSI menggandeng Polda Metro Jaya untuk menuntaskannya.
-
Saddil Ramdani Bisa Pulang ke Indonesia, Ketum PSSI: Terima Kasih Menpora!Jumat, 05 November 2021 - 14:10:00 WIB | Soccer
Saddil Ramdani bisa pulang ke Indonesia. Ketum PSSI, Mochammad Iriawan mengucapkan terima kasih kepada Menpora RI, Zainudin Amali dan KBRI Malaysia.
-
Elkan Baggott Ogah Main di Timnas Indonesia, Asisten Pelatih Tim Garuda Bilang BeginiSabtu, 23 Oktober 2021 - 19:59:00 WIB | Soccer
Pemain keturunan Elkan Baggott kabarnya ogah main di Timnas Indonesia. Asisten Pelatih Tim Garuda Nova Arianto memberikan respons.
-
Daftar 33 Pemain Timnas untuk Kualifikasi Piala Asia U23, 3 Main di EropaSabtu, 09 Oktober 2021 - 10:58:00 WIB | Soccer
Daftar 33 pemain yang dipanggil Timnas Indonesia yang dipanggil untuk Kualifikasi Piala Asia U23 sudah dirilis. Tiga di antaranya main di Eropa.
-
Pemerintah Izinkan Liga 1 2021 Dilanjut, PSSI Tunggu Rekomendasi VenueSelasa, 31 Agustus 2021 - 08:02:00 WIB | Soccer
Pemerintah melalui BNPB dan Satgas Covid-19 mengizinkan kompetisi Liga 1 2021 dilanjut. Kini, PSSI menunggu rekomendasi soal lokasi pertandingan.
-
Indonesia Dihajar Vietnam, Ketum PSSI Bilang Begini ke Shin Tae-yongSelasa, 08 Juni 2021 - 05:50:00 WIB | Soccer
Ketum PSSI Mochamad Iriawan meminta Shin Tae-yong evaluasi usai Indonesia dihajar Vietnam 0-4 pada Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia, Senin (7/6/2021).
-
Sebelum Meninggal Ibunda Iwan Bule Sakit sejak Dua Hari Setelah LebaranSelasa, 01 Juni 2021 - 13:40:00 WIB | Jabar
Almarhumah Laila Solihaty dikebumikan di permakaman keluarga Sirnaraga, Jalan Pajajaran, Kota Bandung pada pukul 12.00 WIB.
-
Ibunda Tercinta Meninggal Dunia, Ini Kata Iwan BuleSelasa, 01 Juni 2021 - 09:56:00 WIB | Jabar
Komjen Pol (purnawirawan) Mochammad Iriawan meminta maaf atas kesalahan ibunda semasa hidup dan memohon doa agar almarhumah diampuni.
-
Berita Duka, Ibunda Iwan Bule Meninggal Dunia, Dimakamkan di Sirnaraga BandungSelasa, 01 Juni 2021 - 09:21:00 WIB | Jabar
Ibunda tercinta Ketua Umum PSSI itu, Laila Solihaty binti Herman Karl Shcneider meninggal dunia dalam usia 80 tahun.
-
Mayoritas Anggota FIFA Setuju Piala Dunia Digelar 2 Tahun SekaliSabtu, 22 Mei 2021 - 16:03:00 WIB | Soccer
Wacana Piala Dunia digelar dua tahun sekali muncul ke publik. Hal tersebut disetujui mayoritas anggota FIFA.
-
Mantan Kiper Timnas Indonesia Sudarno Meninggal DuniaRabu, 03 Februari 2021 - 19:22:00 WIB | Soccer
Mantan kiper Timnas Indonesia Sudarno meninggal dunia, Rabu (3/2/2021). Sang legendaris wafat pada usia 67 tahun.