Rabu, 04 September 2019 - 13:26:00 WIB
Polisi akhirnya menangkap pelaku cabul terhadap bocah berusia 10 tahun di Gunung Putri Bogor. Tersangka diamankan petugas di rumah orang tuanya di Setu Bekasi.