KUMPULAN BERITA : PERUSAKAN
Terkini
-
Keluarga 4 IRT yang Jadi Terdakwa Perusakan Pabrik Tembakau Minta Perlindungan LPSK
Rabu, 24 Februari 2021 - 22:34:00 WIB | NTBKeluarga yang akan ikut bersaksi di pengadilan mengaku bahkan sudah mendapatkan berbagai intimidasi sebelum empat ibu rumah tangga di desanya jadi tersangka.
-
4 IRT Ditahan Bersama Balita Gegara Lempar Gudang Rokok, 50 Advokat Beri Bantuan Hukum
Sabtu, 20 Februari 2021 - 19:59:00 WIB | NTBPuluhan advokat memberikan pendampingan hukum kepada empat IRT yang ditahan bersama balitanya di Kejari Praya karena melempar gudang rokok di Lombok Tengah.
-
Enam Remaja Pelaku Penganiayaan Warga Sleman Ditangkap Polisi, Empat Masih Buron
Jumat, 05 Februari 2021 - 15:27:00 WIB | YogyaPolresta Yogyakarta berhasil mengamankan enam dari 10 pelaku penganiayaan dan pengrusakan sepeda motor warga Sleman di Jalan Parangtritis, Mantrijeron, Yogya.
-
2 Orang Jadi Tersangka atas Kasus Perusakan Batas Lahan Milik Perusahaan di Serdang Bedagai
Selasa, 26 Januari 2021 - 07:02:00 WIB | Sumut2 orang pengurus dari LSM Gerakan Masyarakat Bawah Indonesia (GMBI) ditetapkan sebagai tersangka oleh aparat Polres Serdang Bedagai karena kasus perusakan.
-
Sekelompok Pemuda di Yogyakarta Diamankan Polisi karena Rusak Motor Warga
Rabu, 13 Januari 2021 - 15:58:00 WIB | YogyaPolsek Umbulharjo Yogyakarta mengamankan empat remaja yang diduga telah melakukan perusakan sepeda motor milik Juanda Perwira (18). Pelaku berstatus pelajar.
-
Polisi Tangkap 2 Perusak Pipa Pansimas di Jeneponto
Jumat, 08 Januari 2021 - 14:10:00 WIB | SulselPolisi menangkap dua perusak pipa Pansimas di Jeneponto. Kasus ini sudah dilimpahkan ke Kejari dan dinyatakan P21.
-
Polisi Tangkap Pelaku Perusakan Papan Nama Bukit Menumbing Muntok
Rabu, 06 Januari 2021 - 16:45:00 WIB | BabelPolsek Muntok berhasil membekuk pelaku perusakan papan nama objek wisata Bukit Menumbing Muntok, Kabupaten Bangka Barat, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.
-
Papan Nama Bukit Menumbing Bangka Barat Rusak, Diduga Dilakukan Oknum Tak Bertanggung Jawab
Sabtu, 02 Januari 2021 - 11:05:00 WIB | BabelDinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Bangka Barat, Kepulauan Babel melaporkan dugaan tindakan perusakan fasilitas objek wisata Bukit Menumbing ke polisi.
-
Polisi Tetapkan 4 Tersangka Perusakan Kaca dan Pengambil Paksa Jenazah Covid di RSUD Brebes
Senin, 28 Desember 2020 - 12:55:00 WIB | JatengPolisi menetapkan 4 tersangka atas kasus pengrusakan kaca dan pengambilan paksa jenazah Covid di RSUD Brebes. Masing-masing tersangka berinisial BS, IF, K dan M
-
Geger! Surau di Padang Pariaman Berantakan, Sobekan Alquran Tercecer di Lantai
Rabu, 16 Desember 2020 - 09:25:00 WIB | SumbarDari foto yang beredar di media sosial, tampak di dalam bagian surau itu sangat berantakan. Mulai dari sajadah, tikar, piala, mukena yang tergelatk di lantai.
-
Mobil Ketum PA 212 Dirusak Orang Tak Dikenal, Ada 2 Lubang di Kaca Depan
Minggu, 06 Desember 2020 - 21:40:00 WIB | MegapolitanSlamet Maarif menyebut mobilnya dirusak orang tak dikenal pada Minggu (6/12/2020) dini hari. Mobilnya rusak di bagian kaca depan hingga berlubang.
-
Berkas Penyerangan Relawan Kotak Kosong di Raja Ampat Lengkap, Tersangka Dilimpahkan Ke Kejaksaan
Minggu, 06 Desember 2020 - 13:44:00 WIB | PapuaBerkas kasus penyerangan relawan kotak kosong di Raja Ampat sudah dinyatakan lengkap. Satreskrim Polres Raja Ampat segera limpahkan tersangka ke Kejari Sorong.
-
Rusak Papan Nama di Gedung DPRD saat Demo Tolak Omnibus Law, 2 Anak Jadi Tersangka
Senin, 30 November 2020 - 21:00:00 WIB | YogyaDua anak masing-masing harus berurusan dengan petugas, setelah merusak tulisan papan nama di tembok pagar DPRD DIY saat aksi menolak UU Omnibus Law.
-
Polisi Tetapkan 4 Tersangka Perusakaan saat Demo UU Cipta Kerja, 3 di Bawah Umur
Senin, 30 November 2020 - 19:48:00 WIB | YogyaPolisi tetap memproses aksi perusakan saat demo tolak UU Ombibuslaw, Kamis (8/10/2020) silam. Empat orang tiga di antaranya masih di bawah umur jadi tersangka.
-
Polisi Tetapkan 2 Tersangka Perusakan Pipa Pamsimas Jeneponto
Rabu, 25 November 2020 - 15:25:00 WIB | SulselPolisi menetapkan dua tersangka kasus perusakan pipa Pamsimas di Jeneponto Sulsel. Namun kasus tersebut tampaknya akan berujung damai.
-
Mahasiswa Untan Ditangkap karena Rusak Pintu Masjid dan Serang Petugas Kebersihan
Selasa, 24 November 2020 - 17:06:00 WIB | KalbarMahasiswa Untan ditangkap karena merusak pintu Masjid Al Mujtahidin di Jalan Karya Bakti Pontianak. Pelaku juga enyerang petugas kebersihan masjid.
-
Polisi Tangkap 4 Pemuda Pelaku Penganiayaan dan Perusakan 2 Mobil di Kawangkoan
Selasa, 17 November 2020 - 04:20:00 WIB | SulutPolisi menangkap empat pelaku penganiayaan dan perusakandua kendaraan di Desa Tondegesan, Kecamatan Kawangkoan, Kabupaten Minahasa.
-
Tanaman Hias di Bundaran Palangkaraya Dirusak Pria Gangguan Jiwa
Kamis, 05 November 2020 - 06:50:00 WIB | RegionalTanaman hias di Bundaran Palangkaraya, Kalimantan Tengah menjadi sasaran perusakan. Pelaku diduga pria gangguan jiwa yang saat ini masih dicari.
-
Oknum Brimob di Deliserdang Ngamuk, Ancam Orang Tua dan Bakar Isi Rumahnya
Selasa, 03 November 2020 - 12:14:00 WIB | SumutAnggota Brimob Polda Sumut diduga mengamuk dan merusak rumah orang tuanya di Deliserdang. Selain itu, dia bahkan sempat mengancam orang tuanya.
-
Selain Keroyok Anggota TNI, Rombongan Pengendara Moge Rusak Mobil Pedagang
Sabtu, 31 Oktober 2020 - 07:49:00 WIB | SumbarSelain keroyok anggota TNI, rombongan pengendara motor gede juga merusak mobil pedagang asal Kota Payakumbuh, Sumatera Barat.
-
Rusak Motor, Tiga Pelajar di Bawah Umur Diamankan Polisi
Selasa, 20 Oktober 2020 - 18:51:00 WIB | YogyaPetugas Polsek Mlati mengamankan tiga pelajar di bawah umur yang melakukan aksi kekerasan di jalan. Mereka menganiaya dua pengendara sepeda motor yang melintas.
-
Bawaslu Papua Kirim Tim Supervisi untuk Cek Kondisi Kantor di Asmat yang Dirusak Massa
Senin, 19 Oktober 2020 - 06:50:00 WIB | PapuaKantor Bawaslu Asmat dirusak orang tak bertanggung jawab. Bawaslu Papua akan mengirimkan tim supervisi ke Kabupaten Asmat untuk pengecekan.
-
Berbekal Video Viral, Jatanras Polda Sumsel Tangkap 4 Perusak Mobil Polisi
Kamis, 15 Oktober 2020 - 15:11:00 WIB | SumselDari hasil pemeriksaan, mereka diduga merusak bagian lampu kendaraan. Bahkan salah satu oknum mahasiswa nekat akan membakar kendaraan menggunakan korek api.
-
Mantan Anggota DPR Menangis Mobilnya Dirusak Orang Tak Dikenal di Cianjur
Selasa, 13 Oktober 2020 - 16:52:00 WIB | JabarMantan anggota DPR Wa Ode Nur Zainab menangis mobilnya dirusak sekelompok orang tak dikenal di Cianjur.
-
Polisi Tetapkan 10 Perusak Gedung ESDM Jadi Tersangka, 8 di Bawah Umur
Senin, 12 Oktober 2020 - 18:49:00 WIB | MegapolitanPolisi menetapkan 10 pelaku perusakan Gedung Kementerian ESDM menjadi tersangka, yang 8 di antaranya di bawah umur. Para tersangka dijerat pasal berlapis.
-
Asyik Nongkrong, Pelaku Perusakan Fasilitas Pabrik di Tangerang Menolak Diamankan Polisi
Senin, 12 Oktober 2020 - 12:09:00 WIB | RegionalPelaku perusakan fasilitas pabrik saat demo menolak Undang-Undang Cipta Kerja diTangerang, Banten itu sempat menolak saat diamankan polisi.
-
250 Orang Diamankan saat Demo Omnibus Law di Makassar, 6 Ditahan karena Rusak Polsek
Sabtu, 10 Oktober 2020 - 23:37:00 WIB | SulselPolrestabes Makassar mengamankan sebanyak 250 orang dalam demonstrasi menolak Omnibus Law UU Cipta Kerja, sejak Kamis (8/10/2020) hingga Jumat (9/10/2020).
-
Polda Jateng Amankan 97 Orang yang Diduga Rusak Fasilitas Umum saat Demo Omnibus Law
Jumat, 09 Oktober 2020 - 20:17:00 WIB | JatengPolda Jateng mengamankan 97 orang yang diduga pelaku anarkistis saat demonstrasi menolak Omnibus Law Undang-Undang Cipta Kerja.
-
Pelajar STM Rusak Gedung DPRD Jambi, Ketua Dewan: Kita Serahkan ke Polisi
Rabu, 07 Oktober 2020 - 19:53:00 WIB | RegionalDPRD Jambi menyerahkan penyelidikan dan pemeriksaan atas perusakan dan pelemparan batu yang dilakukan pelajar STM (SMK) di Gedung Dewan.