KUMPULAN BERITA : SEPEDA LISTRIK
Terkini
-
Makin Marak, Pengawasan Penggunaan Sepeda Listrik di Palangka Raya DiperketatSelasa, 17 Januari 2023 - 17:49:00 WIB | Kalteng
Penggunaan sepeda listrik dinilai semakin marak di jalan raya dan tanpa dilengkapi helm.
-
Marak Sepeda Listrik di Manado, Pengendara Wajib Tahu SyaratnyaJumat, 13 Januari 2023 - 12:39:00 WIB | Sulut
Polsek Singkil Polresta Manado mendapati sejumlah anak pengendara sepeda listrik yang berkeliaran di jalan raya.
-
Parkir Sembarangan, 6 Sepeda Listrik Berbayar di Bogor Diangkut Satpol PPSelasa, 20 Desember 2022 - 22:58:00 WIB | Megapolitan
Satpol PP menertibkan 6 sepeda listrik berbayar atau sewaan di Kota Bogor.
-
Jaksa KPK Sebut Haryadi Suyuti Terima Hadiah Ulang Tahun Sepeda Listrik Seharga Rp80,2 JutaSelasa, 23 Agustus 2022 - 00:23:00 WIB | Yogya
Mantan Wali Kota Yogyakarta Haryadi Suyuti disebut pernah menerika hadiah ulang tahun berupa sepeda listrik dengan harga Rp80,2 juta dari pengembang apartemen.
-
Sepeda Listrik Seliweran di Jalan Raya Banjarmasin, Polisi Akan Beri Teguran KhususSenin, 30 Mei 2022 - 11:23:00 WIB | Kalsel
Sepeda listrik kini sering tampak berseliweran di jalan raya di Banjarmasin. Satlantas Polresta Banjarmasin pun akan memberikan teguran khusus.
-
Sepeda Listrik Eco Bike Akan Diproduksi Massal, Ini Dampak bagi UKM MajalengkaJumat, 07 Januari 2022 - 15:46:00 WIB | Jabar
Pasti akan banyak keterlibatan UKM. Dari pengelasan, painting, lampu kecil, dan stikernya. Banyak UKM yang akan bergabung dari satu produk sepeda.
-
Civitas UNY Uji Coba 100 Sepeda Inobike untuk Wujudkan Green CampusJumat, 07 Januari 2022 - 15:31:00 WIB | Yogya
Kalangan civitas akademika Universitas Negeri Yogyakarta mencoba ketangguhan sepeda Inobike karya mahasiswa Fakultas Teknik dalam mendukung green campus.
-
Sandiaga Uno Jajal Sepeda Listrik Made In Majalengka, Top PisanMinggu, 02 Januari 2022 - 21:00:00 WIB | Jabar
Kabupaten Majalengka ternyata memiliki produk yang digadang-gadang bisa bersaing dengan dunia.
-
Sepeda Listrik Inobike UNY Lebih Ringan, Sekali Cas Bisa Tempuh 60 KilometerSabtu, 01 Januari 2022 - 01:42:00 WIB | Yogya
Keren, mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) berhasil membuat sepeda listrik. Sepeda yang diberi nama Inobike UNY ini mampu melaju hingga 50 km per jam.
-
Infografis Valentino Rossi Luncurkan Sepeda Listrik Edisi Terbatas Hanya 46 Unit di DuniaJumat, 17 September 2021 - 17:26:00 WIB | Motor
Tim balap motor yang didirikan Valentino Rossi, Sky Racing Team VR46 meluncurkan sepeda listrik berkinerja tinggi VR 46 E-MTB Range.
-
Video Remaja di Bandung Ciptakan Sepeda Listrik CanggihSelasa, 09 Maret 2021 - 14:36:00 WIB | Video
Berolahraga menggunakan sepeda di tengah pandemi Covid-19 semakin digemari masyarakat.
-
Pelajar Bandung Ciptakan Sepeda Listrik, Hidupkan Mesin dengan Sidik JariSenin, 08 Maret 2021 - 15:16:00 WIB | Photo
Sepeda ini memiliki teknologi yang canggih seperti menghidupkan mesin dengan Finger Print.
-
Video Remaja di Bandung Ciptakan Sepeda ListrikMinggu, 07 Maret 2021 - 19:49:00 WIB | Video
Seorang remaja asal Bandung, Jawa Barat, bernama Taufikqul Rahman mampu menciptakan sepeda listrik dengan teknologi canggih.
-
Gowes Sepeda Listrik Buatan Lokal, Sandiaga Uno Keliling Lokasi Wisata MandalikaJumat, 15 Januari 2021 - 19:15:00 WIB | Photo
Menparekraf optimistis pengembangan The Mandalika dapat mendorong pertumbuhan pariwisata di Indonesia dan NTB khususnya di bidang sport tourism
-
Punya Teknologi Terkini, Sepeda Listrik Viar Dibanderol Rp8,9 JutaSabtu, 12 Desember 2020 - 16:03:00 WIB | Motor
Viar Motor Indonesia memperkenalkan sepeda listrik terbaru bernama Orion. Motor ini Hadir dengan konsep desain Compact Urban Modern.
-
Harley-Davidson Kenalkan Sepeda Listrik Berdesain Retro, Mirip OnthelKamis, 29 Oktober 2020 - 12:21:00 WIB | Motor
Harley-Davidson baru saja memperkenalkan sepeda listrik bernama Serial 1 dengan desain mirip onthel.
-
Mahasiswa Unpad Ciptakan Teknologi Ramah Lingkungan, Sepeda Listrik Tenaga SuryaSelasa, 06 Oktober 2020 - 22:48:00 WIB | Video
Tiga mahasiswa Universitas Padjajaran (Unpad), Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat (Jabar), menciptakan sepeda listrik tenaga surya.
-
Mahasiswa Unpad Buat Sepeda Listrik, Energi dari MatahariKamis, 01 Oktober 2020 - 13:56:00 WIB | Jabar
Mahasiswa Universitas Padjadjaran, Jawa Barat membuat sepeda listrik bertenaga surya bernama Easy Bike.
-
Unik, Sepeda Listrik Ini Punya Desain seperti Motor ScramblerSenin, 07 September 2020 - 21:15:00 WIB | Motor
Monda Motorbikes baru saja merilis sepeda listrik bernama Anza dengan desain unik mirip motor Scrambler.
-
Jeep Punya Sepeda Listrik Paling Kuat di Kelasnya, Dibanderol Rp87 JutaSenin, 24 Agustus 2020 - 12:54:00 WIB | Motor
Beberapa waktu lalu, Lamborghini dan Ferarri menghadirkan sepeda listrik. Tak mau kalah, Jeep juga meluncurkan sepeda listrik dengan suspensi baru.
-
Muncul Gambar Desain Motor Jawa Bermesin ListrikSenin, 17 Agustus 2020 - 06:32:00 WIB | Motor
Electric Vehicle Web bekerja sama dengan perancang otomotif Sreejith Krishnan mencoba menggambarkan desain motor Jawa listrik nanti.
-
Meluncur, Sepeda Listrik Xiaomi Lebih Murah Dibanding Sepeda GunungRabu, 29 Juli 2020 - 19:29:00 WIB | Motor
Sepeda listrik Xiaomi diklaim memiliki harga terjangkau bahkan lebih murah daripada sepeda gunung kelas menengah.
-
Kemenperin Ingin Komponen dan Produksi Sepeda Listrik 100 Persen di IndonesiaSelasa, 14 Juli 2020 - 19:31:00 WIB | Motor
Kementerian Perindustrian (Kemenperin) ingin sepeda listrik 100 persen dibuat dengan komponen dan produksi dalam negeri.
-
Akibat Pandemi Covid-19, Pameran Sepeda Motor Intermot DibatalkanSabtu, 20 Juni 2020 - 18:06:00 WIB | Motor
Satu lagi pameran otomotif dunia yang harus dibatalkan karena pandemi Covid-19, yakni Intermot.
-
Modus Jualan Sepeda Listrik Murah, Pejabat Bea Cukai Gadungan Tipu IRT di KojaJumat, 24 Januari 2020 - 15:05:00 WIB | Megapolitan
Seorang perempuan di kawasan Koja, Jakarta Utara, menjadi korban penipuan berkedok toko online atau daring yang menjual sepeda listrik dengan harga miring.
-
Warga Bali Bisa Nikmati Sepeda Listrik, Ini 30 Lokasi PenyewaanKamis, 23 Januari 2020 - 20:02:00 WIB | Bali
Warga Bali kini bisa menikmati sepeda listrik. Penyedia layanan penyewaan sepeda listrik berbasis aplikasi Migo e-Bike hadir di 30 lokasi wisata di Bali.
-
Sasar Transportasi, Xiaomi Luncurkan Sepeda Listrik LipatKamis, 14 November 2019 - 13:01:00 WIB | Motor
Produk China, Xiaomi merilis sepeda bertenaga listrik bernama HIMO H1 yang dapat dilipat.
-
Video Sosialisasi Kendaraan Listrik dan Pengenalan Fast ChargingSabtu, 07 September 2019 - 16:56:00 WIB | Video
Percepatan kendaraan listrik di Indonesia terus digulirkan pemerintah dan pelaku industri dengan menyosialisasikan kendaraan ramah lingkungan ini di masyarakat.
-
Sepeda Listrik Ini Dibanderol Hampir Rp100 Juta, Ini KeistimewaannyaJumat, 29 Maret 2019 - 07:15:00 WIB | Motor
Sepeda listrik Scout Pro sanggup melaju dengan kecepatan maksimal 72 km per jam dan menjangkau 128,7 km untuk satu kali pengisian daya baterai.