KUMPULAN BERITA : SERANGAN UDARA
Terkini
-
Rusia Klaim Lumpuhkan 500 Tentara Ukraina di KhersonSabtu, 06 Agustus 2022 - 19:58:00 WIB | Internasional
Angkatan Bersenjata Rusia mengklaim telah melumpuhkan sekitar 500 tentara Ukraina di Wilayah Kherson melalui serangan udara dan artileri.
-
Turki Lakukan Serang Udara ke Irak, 2 Orang Tewas dan 7 Lainnya LukaKamis, 16 Juni 2022 - 20:49:00 WIB | Yogya
Dua orang tewas dan tujuh lainnya terluka akibat serangan udara Turki ke Irak.
-
Turki Kembali Serang Irak, 2 Tewas dan 7 Lainnya LukaKamis, 16 Juni 2022 - 17:21:00 WIB | Internasional
Turki kembali melancarkan serangan udara ke Irak. Dalam serangan itu, dua orang tewas dan tujuh lainnya luka.
-
Ibu Kota Ukraina Kiev Kembali Diguncang Ledakan usai Nikmati Ketenangan Beberapa PekanMinggu, 05 Juni 2022 - 13:12:00 WIB | Internasional
Setelah menikmati suasana tenang selama beberapa pekan, Kota Kiev Ukraina kembali diguncang sejumlah ledakan pada Minggu (5/6/2022) pagi waktu setempat.
-
Respons Panglima TNI soal Lokasi IKN Nusantara Rentan Ancaman PertahananSenin, 23 Mei 2022 - 15:08:00 WIB | Kaltim
Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa merespons soal pertahanan IKN Nusantara yanag disebut Gubernur Lemhannas rawan serangan udara. Begini penjelasannya.
-
Digempur Heli Militer Ukraina, Wilayah Rusia Diguncang 2 Ledakan KuatSenin, 02 Mei 2022 - 10:30:00 WIB | Internasional
Dua ledakan kuat terjadi di wilayah Belgorod, Rusia, yang berbatasan dengan Ukraina, akhir pekan kemarin. Ledakan diduga karena serangan udara Ukraina.
-
Taliban Bersumpah Tak Akan Toleransi Lagi Invasi Asing di AfghanistanSenin, 25 April 2022 - 20:37:00 WIB | Internasional
Taliban bersumpah tidak akan lagi menoleransi invasi yang dilakukan pihak asing di Afghanistan. Pernyataan itu menyusul serangan udara Pakistan, belum lama ini.
-
Pasukan Ukraina Makin Nekat, Serang Desa Rusia dan Lukai Perempuan Warga SipilSelasa, 19 April 2022 - 12:10:00 WIB | Internasional
Pasukan Ukraina kini tampaknya makin nekat. Mereka menyerang sebuah desa di dekat perbatasan negara itu dengan Rusia, melukai seorang perempuan warga sipil.
-
Turki Serang Irak Utara, Pesawat Tempur dan Drone DikerahkanSenin, 18 April 2022 - 14:50:00 WIB | Sumsel
Pertengahan bulan suci Ramadhan ini, Turki tiba-tiba menyerang Irak Utara
-
Serangan Udara Rusia di Kota Sumy, 21 Warga Sipil TewasSelasa, 08 Maret 2022 - 19:00:00 WIB | Internasional
Sebanyakk 21 warga sipil ditemukan tewas dalam serangan udara Rusia di Sumy, Ukraina. Dua di antara para korban termasuk anak-anak.
-
Ledakan Terdengar di Ibu Kota Ukraina, Pasukan Rusia Serbu KharkivMinggu, 27 Februari 2022 - 14:21:00 WIB | Internasional
Sebuah ledakan terdengar di Kota Kiev, Minggu (27/2/2022). Ledakan itu terjadi beberapa menit setelah sirene serangan udara berbunyi di ibu kota Ukraina itu.
-
Video Pasca Putin umumkan Operasi Militer, Sirine serangan udara terdengar di Kota Kiev UkrainaKamis, 24 Februari 2022 - 17:30:00 WIB | Video
Sirene serangan udara terdengar di ibu kota Ukraina, Kiev, Kamis pagi.
-
Kejar Bandit, Angkatan Udara Nigeria Malah Serang Desa di NigerSenin, 21 Februari 2022 - 20:56:00 WIB | Internasional
Tentara Nigeria melakukan serangan udara dengan menyasar bandit. Sayangnya, serangan itu justru menghantam sebuah desa kecil di Niger dan menewaskan 12 orang.
-
Mengerikan, Koalisi Arab Saudi Serang Penjara, 70 Orang Tewas 138 Luka-LukaSabtu, 22 Januari 2022 - 17:00:00 WIB | Yogya
Sebanyak 70 orang tewas dan 138 lainnya luka-luka akibat serangan koalisi pimpinan Arab Saudi. Serangan mengerikan ini menargetkan penjara di Yaman.
-
Serangan Udara Koalisi Arab Saudi Hantam Penjara, 70 Orang TewasSabtu, 22 Januari 2022 - 13:38:00 WIB | Internasional
Koalisi pimpinan Arab Saudi melancarkan serangan udara dengan target penjara di Yaman. Akibatnya, 70 orang tewas dan 138 lainnya luka.
-
Pemimpin Houthi Tewas akibat Serangan Balas Dendam Koalisi Arab di YamanSelasa, 18 Januari 2022 - 14:38:00 WIB | Internasional
Pemimpin Houthi, Mayor Jenderal Abdullah Qassem al-Junaid, tewas akibat serangan udara yang dilancarkan Koalisi Arab terhadap ibu kota Yaman, Sanaa, hari ini.
-
Sadis! KKB Bantai 200 Warga di Sejumlah DesaMinggu, 09 Januari 2022 - 08:23:00 WIB | Sulut
KKB kembali meneror sejumlah desa di Negara Bagian Zamfara, Nigeria, sepanjang pekan ini.
-
Kejam! KKB Teror Sejumlah Desa, Bantai 200 WargaMinggu, 09 Januari 2022 - 06:58:00 WIB | Internasional
KKB kembali meneror sejumlah desa di Negara Bagian Zamfara, Nigeria, sepanjang pekan ini. Akibatnya, diperkirakan lebih dari 200 orang tewas.
-
Mengerikan, 56 Orang Tewas Setelah Serangan Udara Menyasar Kamp PengungsianSabtu, 08 Januari 2022 - 19:43:00 WIB | Yogya
Peristiwa mengerikan terjadi di Ethiopia. Sebanyak 56 orang tewas setelah serangan udara menyasar kamp pengungsi di wilayah utara Tigray.
-
Serangan Udara Menyasar Kamp Pengungsian, 56 Orang TewasSabtu, 08 Januari 2022 - 18:53:00 WIB | Internasional
Serangan udara menyasar kamp pengungsi di wilayah utara Tigray, Ethiopia. Sebanyak 56 orang tewas dalam serangan tersebut.
-
Serangan Udara Rusia Tewaskan Wanita dan Anak di SuriahMinggu, 02 Januari 2022 - 11:55:00 WIB | Internasional
Serangan udara Rusia menyasar permukiman sipil di Desa Nehrulabyad, Provinsi Idlib, barat laut Suriah. Dua warga sipil tewas dan 10 lainnya luka.
-
Israel Kembali Serang Pelabuhan di Suriah, Timbulkan Kerusakan Fisik yang SignifikanSelasa, 28 Desember 2021 - 19:56:00 WIB | Internasional
Serangan udara Israel menargetkan pelabuhan utama Latakia di Suriah. Beruntung tak ada korban jiwa dalam serangan ini.
-
Koalisi Arab Saudi Serang Bandara Internasional, Warga Sipil Diminta MenjauhSelasa, 21 Desember 2021 - 05:30:00 WIB | Internasional
Koalisi pimpinan Arab Saudi melancarakan serangan udara di Bandara Internasional Yaman yang dikuasai pemberontak Houthi.
-
Pertama Kali, Militer Uganda Bantu Serang Milisi ADF di KongoRabu, 01 Desember 2021 - 06:08:00 WIB | Internasional
Uganda bantu Republik Demokratik Kongo melawan milisi ISIS di Kongo bagian timur. Militer kedua negara meluncrkan serangan udara dan artileri bersama.
-
Koalisi Arab Saudi Gempur Bandara Sanaa di Ibu Kota YamanSelasa, 30 November 2021 - 10:21:00 WIB | Yogya
Koalisi pimpinan Saudi menggempur target militer yang dituding sebagai pemberontak Houthi di Ibu Kota Yaman, Sanaa.
-
Kelompok Pemberontak Kembali Lancarkan Serangan Udara, 12 Orang TewasJumat, 29 Oktober 2021 - 16:14:00 WIB | Internasional
Kelompok pemberontak Houthi kembali melancarkan serangan udara di Provisi Marib, Yaman. Akibatnya 12 orang tewas dan 20 lainnya luka.
-
Pesawat PBB Batalkan Pendaratan di Tigray Ethiopia Gara-Gara Serangan UdaraJumat, 22 Oktober 2021 - 17:48:00 WIB | Internasional
Pesawat kemanusiaan PBB terpaksa membatalkan pendaratan di Tigray, Ethiopia, akibat serangan udara pasukan pemerintah ke wilayah pemberontak.
-
Serangan Udara Militer Sasar Kota, 3 Anak TewasSelasa, 19 Oktober 2021 - 20:16:00 WIB | Internasional
Serangan udara yang menyasar Tigray, Nigeria menewaskan tiga anak dan melukai seorang lainnya. Pada serangan kedua di kota yang sama, sembilan orang luka.
-
AS Akui Salah Sasaran dalam Serangan Udara di Kabul, Sebabkan 10 Warga Sipil TewasSabtu, 18 September 2021 - 15:16:00 WIB | Internasional
AS mengakui telah melakukan kesalahan pada serangan udara 29 Agustus lalu di Afghanistan. Ada 10 warga sipil tewas.