KUMPULAN BERITA : SOLORAYA
Terkini
-
Konsumsi BBM di Soloraya Meningkat saat Ramadan, Begini Persiapan PertaminaKamis, 14 April 2022 - 20:22:00 WIB | Jateng
Konsumsi bahan bakar minyak (BBM) dan elpiji di Soloraya diprediksi mengalami tren peningkatan saat Ramadan dan Lebaran.
-
100 Pelaku UMKM Soloraya Jadi Pendatang Baru di Pasar ModalSelasa, 12 April 2022 - 13:21:00 WIB | Jateng
Sekitar 100 pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) Soloraya tercatat sebagai pendatang baru di Pasar Modal Indonesia.
-
BI Solo Siapkan Rp4,9 Triliun untuk Penukaran Uang Tunai saat Ramadan dan LebaranJumat, 01 April 2022 - 09:47:00 WIB | Jateng
Bank Indonesia (BI) Cabang Solo menyiapkan Rp4,9 triliun untuk penukaran uang tunai di Soloraya saat Ramadan dan Lebaran 2022.
-
Sinergi MNC Sekuritas, Bank BJB dan Komunitas BISA-IN Pecahkan Rekor MURISabtu, 19 Maret 2022 - 22:42:00 WIB | Jateng
Pertumbuhan Investor pasar modal di Soloraya mencatat kenaikan yang sangat luar biasa meskipun di masa pandemi Covid-19.
-
-
BI Prediksi Pertumbuhan Ekonomi Soloraya 2022 Semakin Mantap, Ini AlasannyaJumat, 18 Februari 2022 - 23:02:00 WIB | Jateng
Pertumbuhan ekonomi di Soloraya tahun 2022 diprediksi lebih baik dibanding tahun 2021.
-
PLN Tambah Jumlah Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum di SolorayaSelasa, 07 Desember 2021 - 13:31:00 WIB | Jateng
PLN menambah jumlah stasiun pengisian kendaraan listrik umum (SPKLU) di wilayah Soloraya.
-
Mantul, Seniman Soloraya Dominasi Bhayangkara Mural Festival Tingkat JatengMinggu, 24 Oktober 2021 - 05:23:00 WIB | Jateng
Polri menggelar Bhayangkara Mural Festival Piala Kapolri 2021. Puncak kegiatan lomba mural ini akan diadakan di Lapangan Bhayangkara, Jakarta Selatan.
-
UKM di Soloraya Didorong Bisa Ekspor Melalui Percepatan yang TerintegrasiKamis, 21 Oktober 2021 - 23:24:00 WIB | Jateng
UKM di Soloraya terus didorong agar bisa melakukan ekspor. Mereka difasilitasi agar merasakan manfaat percepatan ekspor yang terintegrasi.
-
Vaksinasi Covid-19 di Sukoharjo Mulai Layani Warga Luar DaerahSabtu, 09 Oktober 2021 - 13:37:00 WIB | Jateng
Pemkab Sukoharjo mulai melayani vaksinasi Covid-19 untuk warga luar daerah.
-
Dukung Vaksinasi yang Digelar Kemenhub di Soloraya, Pertamina Bagikan 500 Paket SembakoSabtu, 18 September 2021 - 16:53:00 WIB | Jateng
Pertamina kembali berkolaborasi dengan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dalam mendongkrak angka vaksinasi masyarakat.
-
Menhub Alokasikan 25.000 Dosis Vaksin Covid-19 untuk SolorayaJumat, 17 September 2021 - 14:01:00 WIB | Jateng
Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi mengalokasikan 25.000 dosis vaksin Covid-19 untuk wilayah Soloraya.
-
Nilai Transaksi Pasar Modal di Soloraya Rata-rata Rp2 Triliun Setiap BulanKamis, 16 September 2021 - 20:57:00 WIB | Jateng
Nilai transaksi pasar modal di Soloraya rata-rata setiap bulan mencapai Rp2 triliun. Peningkatan jumlah transaksi selaras dengan penambahan jumlah investor.
-
PPKM Level 3, Pembelajaran Tatap Muka di Solo Bisa Mulai DigelarSelasa, 31 Agustus 2021 - 19:31:00 WIB | Jateng
Pemkot Solo mulai menyiapkan pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) menyusul penurunan PPKM menjadi level 3 di Soloraya.
-
Investor Pasar Modal di Soloraya Naik Pesat di Tengah Situasi PandemiKamis, 26 Agustus 2021 - 21:02:00 WIB | Jateng
Jumlah masyarakat di Soloraya yang terjun ke pasar modal menunjukkan kenaikan yang signifikan di tengah situasi pandemi Covid-19.
-
-
Targetkan 100.000 Buruh Divaksin, Kapolri: Secara Bertahap Akan Terus Kami TambahMinggu, 22 Agustus 2021 - 14:13:00 WIB | Jateng
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dan Menkes Budi Gunadi Sadikin meninjau vaksinasi se-Soloraya di Boyolali.
-
Ribuan Buruh Pabrik di Soloraya akan Disuntik Vaksin Moderna SerentakKamis, 19 Agustus 2021 - 18:04:00 WIB | Jateng
Polda Jateng akan menggelar vaksinasi Covid-19 bagi kalangan buruh di wilayah Soloraya, Sabtu (21/8/2021).
-
Kebakaran Landa Rumah Kuno Dekat Keraton SoloKamis, 12 Agustus 2021 - 18:24:00 WIB | Jateng
Kebakaran terjadi di dua lokasi berbeda di Soloraya secara berurutan. Sebuah rumah di dekat Keraton Solo mengalami kebakaran.
-
UKM di Soloraya Didorong Berani Ekspor saat PandemiRabu, 07 Juli 2021 - 22:52:00 WIB | Jateng
Pelaku usaha kecil dan menengah (UKM) di Soloraya didorong untuk ekspor ke luar negeri di masa pandemi Covid-19.
-
Pasien Covid-19 di Asrama Haji Donohudan Terus Bertambah, Kapasitas Tersisa 100 BedJumat, 11 Juni 2021 - 15:15:00 WIB | Jateng
Jumlah pasien Covid-19 yang diisolasi di Asrama Haji Donohudan kembali bertambah. Sebanyak 100 pasien dari Kudus masuk ke asrama haji Kamis (10/6/2021) malam.
-
Atlet Bulu Tangkis Soloraya Dukung Anies Baswedan Maju di Pilpres 2024Senin, 07 Juni 2021 - 02:04:00 WIB | Jateng
Puluhan atlet bulu tangkis dari berbagai wilayah di Soloraya dan Banyumas menyatakan dukungannya terhadap Gubernur DKI Anies Baswedan maju di Pilpres 2024.
-
Amankan Listrik saat Ramadan di Soloraya, PLN Siagakan Ratusan PersonilSenin, 12 April 2021 - 17:21:00 WIB | Jateng
PLN mempersiapkan diri agar pasokan listrik di Soloraya saat Ramadan dan Lebaran tetap aman.
-
2 Brand Lokal Soloraya Berkolaborasi Luncurkan Sepatu Limited EditionSelasa, 06 April 2021 - 18:45:00 WIB | Jateng
Produsen sepatu lokal asal Kabupaten Klaten Aerostreet dan clothing brand asal Kota Solo Rown Division berkolaborasi setelah sukses berkembang di tengah pandemi
-
Pelantikan Pengurus PPM Soloraya, Danrem Warastratama Ingatkan 4 Pakta IntegritasMinggu, 21 Februari 2021 - 10:44:00 WIB | Jateng
Ketua Pengurus Daerah Pemuda Panca Marga (PPM) Jawa Tengah, Hj Gatyt Sari Chotijah Syafii SH MM resmi melantik tujuh Ketua Pemuda Panca Marga se-Soloraya.
-
Pemerintah Terapkan Pembatasan Sosial Jawa-Bali, Ganjar: Jateng Sudah Berlatih LamaRabu, 06 Januari 2021 - 15:58:00 WIB | Jateng
Pemerintah memutuskan memberlakukan pembatasan sosial lebih ketat untuk seluruh daerah Jawa-Bali. Pembatasan kegiatan masyarakat akan dimulai 11-25 Januari.
-
Pemerintah Batasi Kegiatan Masyarakat, Jawa Tengah: Semarang, Soloraya, BanyumasRabu, 06 Januari 2021 - 14:33:00 WIB | Jateng
Pemerintah akan kembali melakukan pembatasan kegiatan di wilayah-wilayah yang kriterianya sudah ditetapkan oleh pemerintah pusat.
-
Terlibat Aksi Begal di Soloraya, 12 Anggota Geng Motor DitangkapSelasa, 05 Januari 2021 - 16:36:00 WIB | Jateng
Tim Sapu Jagad Satuan Reskrim Polres Boyolali menangkap 12 orang anggota geng motor asal Kabupaten Klaten.