KUMPULAN BERITA : YOGYA
Terkini
-
Kenapa Yogya Dilafalkan Jogja? Begini AwalnyaMinggu, 27 November 2022 - 22:20:00 WIB | Yogya
Kenapa Kota Yogya dilafalkan Jogja? Pertanyaan itu kerap muncul di dalam berbagai forum formal maupun informal. Yogyakarta merupakan bentuk baku dan sesuai EYD.
-
Toserba Yogya Pasar Bogor Berhenti Beroperasi Besok, Karyawan Akan Dapat Hak-HaknyaMinggu, 30 Oktober 2022 - 22:34:00 WIB | Megapolitan
Toserba Yogya di kawasan Pasar Bogor tepatnya Jalan Suryakancana, Kota Bogor berhenti beroperasi mulai Senin 31 Oktober 2022.
-
Sakit Tak Kunjung Sembuh, Warga Gunungkidul Tewas Gantung Diri di LadangKamis, 15 September 2022 - 07:35:00 WIB | Yogya
Seorang warga Gunungkidul, Yogyakarta ditemukan tewas gantung diri. Diduga, korban gantung diri karena penyakitnya tak kunjung sembuh.
-
Rekomendasi Pantai di Jogja, Cocok untuk Liburan Keluarga saat LebaranSelasa, 03 Mei 2022 - 19:00:00 WIB | Yogya
Rekomendasi pantai di Jogja cocok untuk liburan keluarga saat lebaran.
-
Kasus Omicron Masuk Yogya, ini Perintah SultanJumat, 11 Februari 2022 - 14:22:00 WIB | Video
Gubernur DIY, Sri Sultan HB X mengatakan kasus positif covid-19 varian omicron telah masuk Kota Yogya dan dibawa oleh wisatawan
-
Tagar #YogyaTidakAman Trending Topic Twitter, Ada Apa?Selasa, 28 Desember 2021 - 15:11:00 WIB | Kalsel
Tagar #YogyaTidakAman trending topic Twitter, Selasa (28/12/2021). Sejumlah netizen mengungkapkan soal kasus kejahatan jalanan atau klitih.
-
Ini Tampang Lugu 8 Tersangka Pinjol Ilegal yang Ternyata Masih Berusia MudaKamis, 21 Oktober 2021 - 13:33:00 WIB | Jabar
Polda Jabar ekspos delapan tersangka praktik pinjol ilegal. Para tersangka tampak masih muda-muda yang terus menunduk karena malu.
-
Industri Fashion DIY-Jateng Bangkit, Perancang Busana Ramaikan Pameran Seni Kriya 2021Rabu, 20 Oktober 2021 - 22:23:00 WIB | Yogya
Sebanyak 12 perancang busana di DIY-Jateng tampil dalam pembukaan Aira Fashion on The Spot 2021. Mereka berharap industri fashion bangkit dari pandemi Covid-19
-
Video Keraton Yogya Tetap Gelar Grebeg SyawalKamis, 13 Mei 2021 - 20:31:00 WIB | Video
Keraton Yogyakarta tetap menggelar tradisi Grebeg Syawal pada perayaan Idul Fitri tahun ini. Karena Pandemi, Grebeg Syawal tahun ini tidak dilaksanakan
-
Warga Danurejan Jogja Ditemukan Tewas di Kamar dengan Mulut BerbusaJumat, 16 April 2021 - 18:42:00 WIB | Yogya
Nino Jago Sasongko (40) warga Tegal Kemuning, Danurejan, Yogyakarta ditemukan tewas di rumahnya, Jumat (16/4/2021). Kasus kematian ini masih diselidiki polisi.
-
Video Unik dan Khasnya Kue Adrem Tradisional dari YogyakartaSabtu, 27 Maret 2021 - 20:03:00 WIB | Video
Makanan tradisional asal Bantul, Yogyakarta ini berbentuk unik dan khas. Kue Adrem, kue legendaris yang populer di tahun 90an.
-
Jalan Tol Yogyakarta-Bawen Mulai Dikerjakan Agustus 2021Jumat, 13 November 2020 - 17:00:00 WIB | Jateng
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basoeki Hadimoeljono mengatakan jalan tol Yogyakarta-Bawen akan mulai dikerjakan pada Agustus 2021.
-
Mahfud MD Pulang ke Yogya di Tengah Panasnya Isu Habib RizieqMinggu, 08 November 2020 - 18:45:00 WIB | Yogya
Menko Polhukam Mahfud MD mengisi akhir pekan dengan pulang ke Yogyakarta di tengah isu kepulangan Habib Rizieq Shihab yang memanas.
-
Aksi Spontan Driver Ojol Bersihkan Sampah di Malioboro usai Aksi Unjuk Rasa RicuhJumat, 09 Oktober 2020 - 09:33:00 WIB | Yogya
Aksi bersih-bersih yang dilakukan komunitas OJB dan komunitas ojek online lain yang ada di DIY dilakukan berangkat dari aksi spontanitas
-
Waspada OTG, Gugus Tugas Covid-19 Yogya Minta Warga Tak LengahSenin, 07 September 2020 - 12:58:00 WIB | Yogya
Pada akhir bulan Juli jumlah total kasus positif Covid-19 di Yogya tidak sampai 40 kasus. Namun angkanya meningkat hingga 180 kasus di bulan September.
-
Kasus Covid-19 di Yogya Naik, Pemkot: Diharapkan September TurunSenin, 31 Agustus 2020 - 11:14:00 WIB | Yogya
Sejak akhir Juli hingga Agustus 2020, penularan Covid-19 cenderung meningkat di Kota Yogyakarta. Pemkot Yogya telah mendorong warga mematuhi protokol kesehatan.
-
Harga Tanah di Jalur Tol Yogya-Solo Meroket, Ditawar Rp3,5 Juta per MeterSenin, 10 Agustus 2020 - 09:33:00 WIB | Yogya
Jika sebelumnya lahan di area tersebut ditawar sekitar Rp1 jutaan per meter, saat ini harganya antara Rp3 juta hingga Rp3,5 juta per meter.
-
Tak Kantongi Dokumen Bebas Covid-19, 45 Bus Wisata Dilarang Masuk YogyaKamis, 06 Agustus 2020 - 14:48:00 WIB | Yogya
Wakil Wali Kota Yogyakarta, Heroe Purwadi menegaskan, selama ini wilayahnya tegas menolak wisata tanpa dokumen bebas Covid-19.
-
2 Bulan Tutup, Uji Kendaraan Bermotor di Yogyakarta Dibuka KembaliRabu, 03 Juni 2020 - 11:15:00 WIB | Yogya
Semua kendaraan mulai dari pintu masuk sudah disterilkan. Pengunjung juga wajib pakai masker, kemudian jaga jarak.
-
Wakil Wali Kota Yogya: Lebih Pas Jika New Normal Disebut New ProtokolSenin, 01 Juni 2020 - 07:40:00 WIB | Yogya
Pengunaan istilah new normal lebih tepat dengan kata new protokol. Dalam hal ini yang diperketat yakni kebijakan physical distancingnya.
-
Ratusan Bocah Antusias Ikuti Audisi The Voice Kids Indonesia 4 di YogyakartaSenin, 24 Februari 2020 - 01:00:00 WIB | Jateng
Ratusan bocah dari berbagai daerah di Kota Yogyakarta dan sekitarnya tampak antusias mengikuti audisi The Voice Kids Indonesia.
-
Konflik di Papua Masih Bergejolak, Begini Saran Jusuf KallaKamis, 19 Desember 2019 - 18:07:00 WIB | Yogya
Mantan Wakil Presiden RI Jusuf Kalla (JK) buka suara terkait ulah Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Papua.
-
Kunjungi UII, Mahfud MD: Tak Larang Kata Kafir, Yang Dilarang Mengafirkan OrangSenin, 28 Oktober 2019 - 14:55:00 WIB | Yogya
Menkopolhukam Mahfud MD, tidak pernah melarang ucapan dan kata kafir dalam pengajian di masjid dan mushola. Tapi jangan mudah mengafirkan orang.
-
Kerangka Tanpa Identitas Ditemukan di Hutan Jati Gunung Kidul, Diduga Berjenis Kelamin PerempuanJumat, 04 Oktober 2019 - 16:48:00 WIB | Yogya
Kerangka manusia ditemukan di hutan jati, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta, Jumat (4/9/2019). Kuat dugaan, kerangka tersebut berjenis kelamin perempuan.
-
Gejayan Memanggil Jilid 2, Massa Gunakan 6 Panggung Orasi dari Mobil Bak TerbukaSenin, 30 September 2019 - 16:06:00 WIB | Yogya
Aksi Gejayan Memanggil jilid II yang digelar Aliansi Rakyat Bergerak (ARB) di Yogyakarta, (30/9/2019) menggunakan enam panggung orasi dari mobil bak terbuka.
-
Beredar Selebaran dan Meme Ajakan Demo Pelajar SMA 30 September, Polda DIY: Itu HoaxKamis, 26 September 2019 - 17:58:00 WIB | Yogya
Polda Daerah Istimewa Yogyakarta nyatakan meme dan selebaran berisi ajakan bagi pelajar demosntrasi Senin (30/9/2019) hoax.
-
Safari ke Yogya-Jateng, Ma'ruf: Jangan Sampai Pendukung Masuk AnginSelasa, 26 Maret 2019 - 17:14:00 WIB | Yogya
Cawapres 01 KH Ma'ruf Amin kembali melakukan konsolidasi ke wilayah Jateng dan Yogyakarta untuk menguatkan dukungan agar tidak masuk angin.
-
Terobos Lampu Merah, Bus Tabrak Pengendara Motor hingga TewasRabu, 06 Februari 2019 - 17:58:00 WIB | Yogya
Sebuah bus menabrak pengendara sepeda motor hingga tewas. Bus tersebut diduga melanggar lampu lalu lintas dan melaju cepat, sehingga kecelakaan tak terhindari.
-
Aktivitas Vulkanik Merapi Meningkat, Warga Siapkan Mitigasi BencanaSabtu, 01 Desember 2018 - 08:29:00 WIB | Yogya
Warga lereng Gunung Merapi tengah fokus menyiapkan mitigasi bencana menyusul meningkatnya aktivitas vulkanik gunung api setinggi 2.968 MDPL itu.