Get iNews App with new looks!
inews
Advertisement
Aa Text
Share:
Read Next : Merancang dan Mewujudkan Liburan 2026 Lebih Mudah melalui Paylater
Advertisement . Scroll to see content

3 Resep Masakan Indonesia yang Mendunia, Rendang Paling Disukai

Kamis, 04 Januari 2024 - 18:16:00 WIB
3 Resep Masakan Indonesia yang Mendunia, Rendang Paling Disukai
Apa saja resep masakan Indonesia yang kaya bumbu lezat dan mendunia? (Foto: Mister Aladin)
Advertisement . Scroll to see content

JAKARTA, iNews.id - Tiga resep masakan Indonesia diklaim paling populer dan disukai. Satu di antaranya bahkan masuk dalam 10 Masakan Terlezat di Dunia versi Taste Atlas.

Masakan Indonesia dikenal akan kelezatan bumbunya. Setiap pengolahan masakan, masyarakat Indonesia selalu menyertakan rempah-rempah yang memiliki cita rasa. 

Lalu, apa saja resep masakan Indonesia yang kaya bumbu lezat dan mendunia tersebut?

Resep Masakan Indonesia

1. Rendang

Rendang dikenal akan kelezatan daging sapi yang dibalut dengan bumbu santan. Masakan ini biasa dijual di Rumah Makan Masakan Padang. Harganya bervariasi, dari yang mahal hingga ramah kantong. 

Bahan-Bahan:

- 500 gr daging
- 1 batang serai geprek
- 3 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun salam
- 1 ruas lengkuas geprek
- 2 cm kayu manis
- 1 sdt gula merah
- 1 sdt kaldu sapi dan garam
- 1/2 sdt jintan bubuk
- 1/2 sdt merica bubuk
- Jeruk nipis
- 500 ml santan dari 1/2 kelapa

Follow WhatsApp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut