12 Peluang Bisnis Online Tanpa Modal, Bisa Langsung Dicoba

Jeanny Aipassa
Ilustrasi Bisnis Online. (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Peluang bisnis online tanpa modal semakin terbuka luas di era digital saat ini. Apalagi bagi kamu yang memiliki keahlian khusus dan niat untuk membangun usaha mandiri. 

Hanya dengan bermodalkan fasilitas smartphone beserta jaringan internet, Anda bisa menekuni peluang bisnis online tanpa modal, karena sebagian besar menawarkan jasa dan keahlian.  

Berikut 12 peluang bisnis online tanpa modal yang bisa langsung dicoba oleh pelajar, mahasiswa, hingga ibu rumah tangga, sebagaimana dirangkum iNews dari berbagai sumber: 

1. Guru Les Online

Pandemi Covid-19 membuat aktivitas masyarakat termasuk kegiatan belajar mengajar di sekolah terpaksa dilakukan dari rumah secara online. Hal itu, kerap membuat repot orang tua karena harus mendampingi anak belajar bahkan menyelesaikan pekerjaan rumah (PR). 

Nah, jika kamu adalah pelajar dan mahasiswa, bahkan ibu rumah tangga yang ingin menambah penghasilan, menjadi guru les online merupakan pilihan yang tepat. Apalagi jika kami cukup menguasai mata pelajaran khusus, seperti matematika yang kerap membuat orang tua kesulitan membantu anak-anak mereka dalam proses belajar. 

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Bisnis
2 tahun lalu

Tembus Pasar Ekspor, Sepatu Produk UMKM Asal Bogor Raih Shopee Super Awards 2023

Bisnis
2 tahun lalu

Jadi Host Shopee Live, Mendag Temui Pelaku UMKM yang Sukses Ekspor

Bisnis
2 tahun lalu

Shopee Dukung Produsen Sepatu Lokal Mendunia, Begini Kisahnya

Belanja
2 tahun lalu

Meningkat Pesat, Omzet Brand Lokal Dekornata Naik 8 Kali Lipat di Lapak Shopee Live

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal