15 Miliarder Amerika di Bawah 40 Tahun, Termuda Kaya karena Kripto

Suparjo Ramalan
Sam Bankman-Fried, miliarder termuda Amerika dalam daftar Forbes, yang kekayaannya berasal dari kripto. Foto: Forbes

6. Baiju Bhatt

Usia: 36 tahun
Kekayaan bersih: 2,9 miliar dolar AS atau Rp41,23 triliun
Sumber kekayaan: Aplikasi perdagangan saham Robinhood Markets

7. Mark Zuckerberg

Usia: 37 tahun
Kekayaan bersih: 134,5 miliar dolar AS atau Rp1.912,3 triliun
Sumber kekayaan: Facebook

8. Dustin Moskovitz

Usia: 37 tahun
Kekayaan bersih: 24,1 miliar dolar AS atau Rp342,65 triliun
Sumber kekayaan: Facebook

9. Brian Armstrong

Usia: 38 tahun
Kekayaan bersih: 11,5 miliar dolar AS atau Rp163,51 triliun
Sumber kekayaan: Bursa mata uang kripto Coinbase Global

10. Nathan Blecharczyk

Usia: 38 tahun
Kekayaan bersih: 10 miliar dolar AS atau Rp14,22 triliun
Sumber kekayaan: Airbnb

11. Scott Duncan

Usia: 38 tahun
Kekayaan bersih: 6,2 miliar dolar AS atau Rp88,15 triliun
Sumber kekayaan: Perusahaan pipa energi Enterprise Products Partners

12. R.J. Scaringe

Usia: 38 tahun
Kekayaan bersih: 3,4 miliar dolar AS atau Rp48,3 triliun
Sumber kekayaan: Kendaraan listrik Rivian

13. Ernest Garcia III

Usia: 39 tahun
Kekayaan bersih: 9,3 miliar dolar AS atau Rp132,23 triliun
Sumber kekayaan: Carvana, perusahaan yang menjual mobil bekas online

14. Lynsi Snyder

Usia: 39 tahun
Kekayaan bersih: 4,2 miliar dolar AS atau Rp59,72 triliun
Sumber kekayaan: Restoran Burger In-N-Out

15. Ben Silbermann

Usia: 39 tahun
Kekayaan bersih: 3,3 miliar dolar AS atau Rp47 triliun
Sumber kekayaan: Media sosial Pinterset

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Bisnis
2 hari lalu

Deretan Miliarder Termuda di Dunia, Ada yang Berusia 20 Tahun Berharta Rp95 Triliun

Internet
5 hari lalu

Ekonomi Digital Berkembang, Pajak Aset Kripto Tembus Rp1,81 triliun

Bisnis
8 hari lalu

Deretan Miliarder Muda yang Sukses Rintis Bisnis dari Nol

Internet
12 hari lalu

Mengintip Perkembangan Uang Digital Kripto di 2025, Bagaimana Tahun Depan?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal