6 Penemuan Tak Disengaja yang Bikin Orang Mendadak Kaya-Raya, Ada yang Nilainya Ratusan Triliun

Suparjo Ramalan
Muntahan paus atau ambergris yang berinilai mahal. (Foto: Istimewa)

3. Bongkahan Emas

Seorang petani lokal dari Australia dikabarkan menemukan bongkahan emas yang mirip seperti sebuah nugget. Dengan menggunakan detektor logam, emas ditemukan 60 sentimeter di bawah tanah dekat kota Ballarat.

Banyak pemilik toko dibuat tak percaya akan penemuan nugget emas seberat 5.5 kilogram tersebut. Penemuan itu termasuk barang yang langka. Catatan terakhir menyebutkan bongkahan emas yang mereka temukan hanya seberat 2,8 kg. Nilai nugget emas itu diprediksi mencapai 315.000 dolar AS atau setara Rp4 Miliar.

4. Harta Karun Hoxne

Peter Whatling, seorang petani Inggris mendapatkan kekayaan yang melimpah setelah menemukan harta yang disebut 'Hoxne Hoard'.

Awalnya, Peter Whatling meminta temannya Eric Lawes untuk membantunya mencari palunya yang hilang. Ide menggunakan detektor logam pun keluar untuk menemukan palunya yang hilang.

Tetapi alih-alih palu, mereka menemukan sebuah kotak kayu dengan perhiasan dan koin senilai sekitar 15 juta dolar AS atau sekitar Rp214 miliar.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
5 bulan lalu

Temukan Barang Penumpang Senilai Rp29,8 Juta, KAI Sumut: Sudah Dikembalikan ke Pemiliknya

Megapolitan
6 bulan lalu

Warga Kampung Rawa Indah Penjaringan Cari Sisa Barang Berharga Pascakebakaran

Seleb
9 bulan lalu

Detik-Detik Reza Arap Disawer Rp100 Juta saat Live Streaming, Donaturnya Haji Putra Rizky!

Soccer
3 tahun lalu

5 Pemain Top Ini Ternyata Berasal dari Keluarga Kaya Raya, Andrea Pirlo hingga Keluarga Kesultanan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal