9 Presiden Terkaya di Dunia, Ada yang Negaranya Pernah Jadi Sarang ISIS

Jeanny Aipassa
Presiden Rusia, Vladimir Putin. (Foto: REUTERS)

8. Paul Kagame
Jabatan: Presiden Rwanda
Kekayaan: Rp7,746 triliun

Paul Kagame terpilih sebagai presiden Rwanda pada tahun 2000 dan mulai menjabat pada Maret 2000 ketika Pasteur Bizimungu mengundurkan diri. 

Sampai saat ini sudah 13 tahun Paul Kagame memerintah dan tercatat memiliki kekayaan 500 juta dolar AS atau sekitar Rp7,746 triliun. Sumber kekayaannya berasal dari gaji dan juga investasi di beberapa bank dan properti.

9. Recep Tayyip Erdogan
Jabatan: Presiden Turki
Kekayaan: Rp7,746 triliun

Recep tayyip Erdogan merupakan sosok presiden otoriter yang memerintah Turki sejak 2014. Sempat mengalami kudeta, Erdogan mampu membungkam para pemimpin yang hendak menggulingkannya termasuk aksi demonstrasi massa. Terbukti, dibalik segala kontroversi kepemimpinannya, Erdogan kembali memenangkan pemilihan umum Turki pada tahun 2023. 

Kekayaan Erdogan tercatat sebesar 500 juta dolar AS atau setara Rp7,746 triliun, dengan gaji tahunan sebagai kepala negara setara 65.000 dolar AS atau Rp1,007 triliun.

Demikian informasi seputar 9 presiden terkaya di dunia, beberapa di antaranya sudah memerintah lebih dari 10 tahun, dan sebagian besar negaranya penuh dengan gejolak politik. Semoga bermanfaat.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Menlu Sugiono bakal Terbang ke Turki Temui Erdogan, Bahas Palestina?

Nasional
5 hari lalu

Pengacara Bantah Nadiem Perkaya Diri terkait Kasus Korupsi Laptop: Nilai Aset Menurun Drastis

Bisnis
6 hari lalu

Fantastis! Kekayaan Elon Musk Tembus Rp12 Kuadriliun, Lampaui Ekonomi Belgia

Bisnis
8 hari lalu

Deretan Miliarder Termuda di Dunia, Ada yang Berusia 20 Tahun Berharta Rp95 Triliun

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal