Antisipasi Lonjakan Penumpang pada Mudik Lebaran 2022, Kemenhub Tambah 39 Rangkaian Kereta

azhfar muhammad
Kemenhub bersama PT KAI telah menambah dan menyediakan sebanyak 39 rangkaian kereta di masa mudik lebaran 2022 untuk mengantisipasi lonjakan penumpang. (Ilustrasi/Foto Ist)

Dia menyebut, kereta api diprediksi akan lebih banyak mengangkut penumpang pada mudik lebaran 2022 dibanding diprediksi berdasarakan survei.

"Dari memaksimalkan rekayasa operasi dan armada, kita bisa mungkin menampung hampir 8 juta. Sudah melebihi dari apa yang diprediksi," ucapnya. 

Sebagai catatan, Kemenhub telah memprediksi puncak arus mudik Idulfitri 1443 H atau 2022 diprakirakan jatuh pada 29 dan 30 April 2022. 

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Pemerintah Gelontorkan Diskon Tarif Kereta hingga Pesawat saat Libur Nataru, Ini Rinciannya

Nasional
2 hari lalu

Dirut PLN Beri Bocoran Rencana Elektrifikasi KA Feeder dan Lokal di Pulau Jawa

Nasional
1 hari lalu

Catat! Daftar Kereta Api Tak lagi Berhenti di Jatinegara Mulai 1 Desember 2025

Buletin
6 hari lalu

Detik-detik Insiden Sambungan Gerbong KA Majapahit Terlepas di Stasiun Senen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal