Badan Otorita Gelar Nusantara Fair 2024, Sampaikan Progres Pembangunan IKN ke Masyarakat

Anggie Ariesta
Badan Otorita IKN menggelar Nusantara Flashmob sebagai pre-event dari Nusantara Fair 2024. (Foto: Anggie Ariesta/MPI)

JAKARTA, iNews.id - Badan Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) menggelar Nusantara Flashmob sebagai pre-event dari Nusantara Fair 2024. Acara ini bertujuan untuk memberikan awareness pada masyarakat.

Nusantara Fair 2024 rencananya akan berlangsung pada 26-28 Januari 2024 di Mal Kota Kasablanka Jakarta.

Sekretaris Badan Otorita IKN, Achmad Jaka Santos Adiwijaya menuturkan, Nusantara Flashmob di Car Free Day Bundaran HI ini untuk menginformasikan kepada masyarakat tentang kegiatan selanjutnya. 

“Otoritas IKN itu akan menyelenggarakan Nusantara Fair tanggal 26-28 Januari di Kota Kasablanka, Nusantara Fair itu untuk memaparkan atau menyampaikan informasi terkait progres pembangunan dari IKN yang selama ini sudah dilakukan,” ujar Jaka saat ditemui di Bundaran HI, Jakarta, Minggu (21/1/2024).

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
2 hari lalu

Berkas Perkara Lengkap, Bos Tambang Ilegal di Bukit Soeharto Kaltim Segera Disidang

Nasional
10 hari lalu

Gibran Cek Gedung Sekolah di IKN, Pastikan Dirancang Modern untuk Belajar Mengajar

Nasional
10 hari lalu

Progres Pembangunan Masjid Raya IKN Tembus 98,4 Persen, Gibran: Siap Digunakan Idulfitri 2026

Nasional
11 hari lalu

Terbang ke IKN, Gibran Pantau Pembangunan Istana Wapres dan Masjid Negara 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal