Berkat Pemberdayaan BRI, UMKM Aksesoris Fashion Tembus Pasar Internasional 

Anindita Trinoviana
Kisah Mahayusi, perajin mutiara asal Lombok yang sukses tembus pasar internasional dengan dukungan pembiayaan dan pendampingan BRI. (Foto: dok BRI)

Bagi Mahayusi, partisipasinya dalam ajang BRI UMKM EXPO(RT) 2025 menjadi momentum penting untuk memperluas jejaring bisnis sekaligus menjalin kerja sama dengan mitra baru. Dia optimistis bahwa keunikan mutiara Lombok bisa semakin dikenal luas, baik di pasar domestik hingga pasar internasional.

Seperti diketahui, gelaran BRI UMKM EXPO(RT) 2025 menjadi salah satu wujud komitmen BRI dalam mendorong lebih banyak UMKM binaan untuk naik kelas.

Acara yang berlangsung pada 30 Januari hingga 2 Februari 2025 di ICE BSD City tersebut, sukses dihadiri oleh lebih dari 69 ribu pengunjung, mencatatkan transaksi lebih dari Rp40 miliar dan berhasil merealisasikan kontrak ekspor mencapai 90,6 juta Dolar AS atau sekitar Rp1,5 triliun.

Pada kesempatan terpisah, Corporate Secretary BRI Agustya Hendy Bernadi mengungkapkan bahwa BRI akan terus berkomitmen melayani dan memberdayakan pelaku UMKM.

“Kami percaya, UMKM Indonesia punya potensi besar untuk bersaing di kancah global dan menjadi motor penggerak ekonomi Indonesia menjadi lebih tangguh,” tuturnya.

Editor : Anindita Trinoviana
Artikel Terkait
Bisnis
1 hari lalu

Gerakkan Transformasi Digital, PTPP Borong Dua Penghargaan Nasional

Music
4 jam lalu

Soundrenaline Sana-Sini Medan, Sukses Rayakan Musik dengan Semangat Kolektif

Bisnis
23 jam lalu

HyperSolidarity, Aksi Nyata Hypernet Technologies Berbagi Kebaikan

Bisnis
1 hari lalu

Bangun Generasi Emas Indonesia, Askrindo Raih Anugerah Penggerak Inovasi untuk Negeri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal