Bluebird Group Investasi di IKN Senilai Rp250 Miliar, Garap Sistem Transportasi Listrik

Iqbal Dwi Purnama
Bluebird Group resmi memulai investasi di IKN senilai Rp250 miliar untuk membangun sistem transportasi publik berkelanjutan berbasis listrik. (Foto: Ist)

Sementara itu, Kepala Otorita IKN, Bambang Susantono menuturkan, kontribusi Bluebird Group ini sejalan dengan KPI transportasi IKN, di mana 80 persen dari moda pergerakan adalah berbasis transportasi publik yang ramah lingkungan dan hijau yaitu kendaraan listrik

Selain itu, Bambang juga menyebutkan bahwa pengadaan bus rapid transit (BRT) listrik ini akan diterapkan untuk mendukung aksesibilitas Balikpapan menuju IKN dan di perkotaan khususnya di KIPP akan memberikan pelayanan awal kepada Nusantara menuju masa depan mobilitas yang berkelanjutan (sustainable) dan menciptakan lingkungan yang lebih bersih ramah lingkungan (green) serta terhubung (connected).

"Untuk mendukung kesuksesan pemerintah, Bluebird Group ikut berkontribusi melengkapi dan mengembangkan layanan bus perkotaan listrik, halte, transfer point, dan area park and ride, yang menyesuaikan dengan pembangunan IKN," ucap Bambang.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
7 jam lalu

Raja Yordania Ajak Indonesia Investasi di Proyek Gas hingga Tol Senilai Rp21 Triliun

Bisnis
1 hari lalu

KISI Luncurkan Fitur IPO dan Tampilan Baru KINDS di iKISI, Permudah Akses Investor

Keuangan
1 hari lalu

Kesempatan Terakhir Investasi Waran Terstruktur CGS International di MNC Sekuritas!

Nasional
2 hari lalu

Bos Danantara Bertemu 5 CEO Australia, Bahas Investasi Strategis!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal