Bos AirAsia Yakin Penerbangan Bakal Pulih usai Vaksinasi

Oktiani Endarwati
CEO AirAsia Group, Tony Fernandes. (Foto: AFP)

"Saya sudah divaksin kemarin dan para Allstars juga telah divaksin atau mendaftarkan diri untuk divaksin," ucapnya.

Tony juga yakin lonjakan kasus Covid-19 di Malaysia yang berujung pada lockdown hanya bersifat temporer. Seiring vaksinasi, dia yakin kasus Covid-19 di Negeri Jiran akan menurun.

“Sebagai maskapai, saya percaya AirAsia akan pulih lebih cepat dibandingkan kompetitor kami, mengingat 50 persen dari bisnis kami adalah perjalanan domestik," kata Tony.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Internasional
1 bulan lalu

Ini Alasan AirAsia Bolehkan Pramugari Pakai Jilbab mulai 2026

Internasional
1 bulan lalu

Maskapai AirAsia Bolehkan Pramugari Pakai Jilbab mulai 2026

Nasional
1 tahun lalu

Mengenal Brunei Darussalam, Negara Kaya Minyak dengan Mobil di Setiap Garasi

Bisnis
1 tahun lalu

AirAsia Indonesia Buka 4 Rute Bulan Ini, Salah Satunya ke Bandar Seri Begawan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal