Bunga Shopee Pinjam per Bulan dan Cara Menghitungnya Lengkap!

Puti Aini Yasmin
bunga shopee pinjam

Bagaimana Cara Menghitung Bunga Shopee Pinjam?

Berdasarkan simulasi Shopee Pinjam, contohnya adalah sebagai berikut:

Total pinjaman Rp10 juta
Tenor pinjaman 6 bulan
Suku bunga bulanan 1,5 persen
Bunga biaya pencairan 3 persen

Perhitungan:

Total biaya pencairan (1 x di awal): total biaya x bunga biaya pencairan Rp300.0000
Total pinjaman yang didapatkan: total pinjaman - biaya pencairan Rp9.700.000
Bunga pinjaman per bulan: total pinjaman x suku bunga bulanan Rp150.000
Jumlah cicilan per bulan: (total pinjaman + total bunga pinjaman) / tenor pinjaman

Sehingga total yang harus dibayar bersama bunga Shopee Pinjam adalah Rp1.816.667 selama enam bulan.

Berapa Bunga Shopee Pinjam 12 Bulan?

Sedangkan, jika ingin mengubah waktu tenor menjadi 12 bulan, maka ganti pembagi di akhir jumlah cicilan yang harus dibayarkan. Sehingga totalnya menjadi Rp820.833 per bulannya.

Jadi, sudah tahu kan berapa bnga Shopee Pinjam dan simulasi perhitungannya? Semoga bisa lebih bijak lagi ya!

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Belanja
14 hari lalu

BIG Group Dukung Kolaborasi RCTI+ dan Shopee, Dorong Digitalisasi dan Kekuatan UMKM Indonesia

Belanja
14 hari lalu

Kolaborasi Shopee dan RCTI+ Untungkan Brand Lokal, Belanja dalam Satu Aplikasi!

Belanja
14 hari lalu

Valencia Tanoesoedibjo Yakin Kolaborasi RCTI+ dan Shopee Bangkitkan UMKM

Belanja
14 hari lalu

RCTI+ Gandeng Shopee, Belanja Online Bisa Sambil Nonton Drama!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal