Buruan Daftar! Ini 5 Instansi CPNS 2024 yang Belum Ada Peminatnya

Puti Aini Yasmin
ilustrasi instansi CPNS yang sepi peminat (foto: ist)

JAKARTA, iNews.id - Pemerintah tengah membuka pendaftaran CPNS 2024. Dari lowongan yang disediakan, ternyata masih ada instansi yang sepi peminat. Ada siapa saja?

Sebagai informasi, lowongan CPNS telah dibuka sejak 20 Agustus kemarin. Rencananya, penutupan akan dilakukan pads 6 September mendatang.

Instansi CPNS 2024 Sepi Peminat

  • 1. Pemerintah Kab. Bangli
    Formasi: 9
    Submit: -
  • 2. Pemerintah Kota Gorontalo
    Formasi: 5
    Submit: -
  • 3. Pemerintah Kota Tidore Kepulauan
    Formasi: 51 
    Submit: -
  • 4. Pemerintah Kota Tanjungpinang
    Formasi: 15 
    Submit: -
  • 5. Pemerintah Kab. Purworejo
    Formasi: 17 
    Submit: -
  • 6. Pemerintah Kab Tambrauw
    Formasi: 250 
    Submit: -

Sebagai informasi, data di atas diambil dari laman X resmi BKN. Data diolah per 23 Agustus 2024 pukul 14.00 WIB. Nah, apakah kamu tertarik mendaftar ke salah satu instansi CPNS 2024 di atas? Jangan lupa ya!

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

Reaksi Kemenkeu soal Usulan BKN terkait Single Salary System ASN

Nasional
1 bulan lalu

Cara Update Jabatan ASN di MyASN dengan Mudah dan Cepat 

Nasional
1 bulan lalu

Prabowo Mengaku Kaget Lihat Korupsi di Indonesia: Sangat Memprihatinkan

Buletin
2 bulan lalu

Polisi Gadungan di Bekasi Tipu Warga hingga Rp86 Juta, Begini Modusnya

Bisnis
2 bulan lalu

Pemerintah Siapkan Paket Stimulus Ekonomi 8+4 di Akhir Tahun, Ini Daftarnya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal