Caleg Perindo Sebut Destinasi Wisata Sumbar Bisa Mendunia, Asal...

Atikah Umiyani
Caleg Dapil Sumatera Barat I Partai Perindo Sinde Puspita bicara soal potensi destinasi wisata Sumbar (Screenshot)

Lebih lanjut, Sinde menuturkan banyak sekali ekonomi kreatif yang sejatinya bisa lebih dikembangkan di Sumatera Barat. Namun ia menyayangkan bahwa selama ini proses perkembangannya sedikit melambat. 

"Karena tadi saya bilang kalau kita ke Padang itu cuma tahunya cuman apa keripik balado tapi padahal banyak lagi makanan-makanan yang lain yang mungkin kita harus menjelajah juga, supaya wisatawan dan yang berkunjung ke sana juga tahu," imbuhnya. 

Maka dari itu, ia menilai infrastruktur di Sumbar harus diperbaiki terlebih dahulu. Dengan begitu, daerah Sumbar bisa dikenal akan destinasi wisata yang memukau di dunia.

"Jadi tadi saya bilang, PR banget di Sumatera Barat karena kalau misalkan kita bicara Sumatera Barat mostly overall tidak hanya SDM saja, tidak hanya infrastruktur saja tidak hanya dengan UMKM saja tapi semua harus bersinergi supaya Sumatera Barat dapat dilirik, kalau targetnya si bukan cuman Indo tapi harusnya dari luar negeri juga seperti itu," pungkasnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Destinasi
2 hari lalu

7 Destinasi Wisata Favorit Arab Saudi, Wajib Masuk Wishlist!

Destinasi
3 hari lalu

Keseruan Visit Saudi Travel Fair 2025, Lebih Dekat dengan Budaya Timur Tengah di Jakarta!

Nasional
5 hari lalu

Hari Pahlawan, Sekjen Partai Perindo: Koruptor dan Ambisi Elite Bentuk Penjajah Pembangunan Modern

Nasional
7 hari lalu

Tokoh Banten TB Sangadiah Wafat, Partai Perindo: Sosok Ulama dan Pendekar Pemersatu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal