Dear Traveler, Ini 4 Tips Budgeting Cerdas Saat Liburan, Pastikan Terproteksi!

MNC Media
Berlibur merupakan suatu kebutuhan gaya hidup, simak 4 tips budgeting cerdas saat liburan dari MNC Asuransi Indonesia. (foto: Ilustrasi/MNC Asuransi Indonesia)

2. Menyusun Anggaran
Ini hal yang sangat penting. Anda tentu tidak mau kehabisan uang saat sedang liburan, bukan? Langkah pertama, Anda bisa cek harga tiket pesawat, kereta api atau bis dan penginapan murah. 

Cari yang menawarkan harga promo menjadi salah satu solusi untuk menekan bujet. Anda juga harus menganggarkan untuk biaya makan dan transportasi selama di lokasi berlibur.

Jika di sana ada penyewaan sepeda motor, hal itu bisa menjadi pilihan untuk melakukan mobilitas. 

3. Hindari Belanja Berlebihan
Salah satu hal yang biasanya orang-orang lakukan sebelum pulang dari liburan adalah membeli oleh-oleh, apalagi jika sedang ada diskon.

Namun sebaiknya jangan terlalu berlebihan ketika sedang berbelanja oleh - oleh dan usahakan menahan diri. Karena itu, belanjalah secukupnya agar Anda tidak tekor ketika pulang ke rumah.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Bisnis
23 hari lalu

Laba Bersih MNC Kapital Capai Rp153,7 Miliar, Tumbuh 30,6 Persen

Keuangan
2 bulan lalu

Dirut MNC Kapital Berbagi Kiat Sukses Investasi untuk Pemula

Keuangan
2 bulan lalu

MNC Sekuritas Dukung Seminar Nasional The 11th National Investment Day GI BEI Universitas Bunda Mulia

Bisnis
2 bulan lalu

Gelar The 11th National Investment Day, UBM Ajak Mahasiswa Paham Investasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal