Deretan Biaya yang Bikin Generasi Muda Korsel Malas Menikah, Apa Itu?

Jeanny Aipassa
Ilustrasi pernikahan. (Foto: dok iNews)

SEOUL, iNews.id - Hasil survei sosial terbaru Statistics Korea menunjukkan generasi Korea Selatan (Korsel) malas menikah. Survei tersebut mencatat rata-rata 6 dari 10 orang Korsel berusia 20-30 tahun berpikir menikah bukan lagi keharusan. 

Dikutip dari The Korean Times, sekitar 53,5 persen responden dari generasi muda Korsel berusia 20-30 tahun mengatakan menikah bukan keharusan atau tak apa-apa jika tak menikah. 

Sekitar 6,4 persen diantaranya bahkan memutuskan untuk tidak menikah. Hanya sekitar 40,1 persen responden generasi muda Korsel di usia 20-30 tahun yang menilai menikah adalah keharusan. 

Survei tersebut juga mengungkap alasan utama generasi muda Korsel malas menikah adalah keterbatasan uang karena deretan biaya yang tinggi jika berumah-tangga.  

Berikut deretan biaya hidup yang bikin generasi muda Korsel malas menikah, seperti dirangkum iNews.id dari berbagai sumber, Rabu (30/11/2022): 

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Bisnis
7 hari lalu

Deretan Miliarder Muda yang Sukses Rintis Bisnis dari Nol

Nasional
25 hari lalu

Duh! 6.000 Lulusan S2 dan S3 Nganggur dan Putus Asa Cari Kerja

Nasional
26 hari lalu

MNC University dan DPMI Gelar Seminar, Ajak Generasi Muda Berani Bicara di Depan Publik

Nasional
1 bulan lalu

Angela Tanoesoedibjo Harap Anugerah Penggerak Nusantara 2025 Jadi Inspirasi Generasi Muda Bangun Bangsa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal