Dikabarkan Akan Akuisisi Bank Permata, Ini Komentar Bank Mandiri

Rully Ramli
Bank Mandiri dikabarkan akan mengakuisisi mayoritas saham bank Permata. (Foto: iNews.id/Yudistiro Pranoto)

Untuk jumlah bank yang akan diakuisisi, Rohan tidak menutup kemungkinan akan ada lebih dari satu lembaga keuangan. "Pokoknya ngelirik yang paling bagus, paling cocok buat kita," ujarnya.

Direktur Utama Bank Mandiri Kartika Wirjoatmodjo sebelumnya mengatakan telah mengalokasikan dana sekitar Rp30 triliun, untuk melakukan ekspansi. Dalam ekspansi ini, Bank Mandiri akan mengakuisisi bank yang kuat dalam menyalurkan kredit untuk skala mikro, kecil, dan menengah (small and medium enterprise/SME).

"Terutama SME ya, kita di SME enggak terlalu strong. Kita strong-nya di segmen BUMN, korporasi besar, dan gajian (payroll)," ujar Kartika.

Editor : Ranto Rajagukguk
Artikel Terkait
Bisnis
3 hari lalu

Bank Mandiri Mau Buyback Saham Rp1,17 Triliun, Ini Prospek Analis

Bisnis
4 hari lalu

Bank Mandiri Dorong Aksi Hijau di Bintan Marathon 2025 lewat Mandiri Looping for Life

Bisnis
8 hari lalu

Bank Mandiri Gandeng IKA UII Terbitkan Kartu Debit Co-Brand, Perkuat Inklusi Keuangan

Bisnis
13 hari lalu

27 Tahun Majukan Negeri, Bank Mandiri Jangkau 60.000 Penerima Manfaat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal