Erick Thohir Gunakan Akhir Pekan untuk Bertegur Sapa dengan Masyarakat, Ini Tujuannya

Suparjo Ramalan
Menteri BUMN Erick Thohir gunakan akhir pekan untuk bertegur sapa dengan masyarakat.

Hal serupa juga terjadi saat Erick mengunjungi sebuah pusat perbelanjaan. Pada saat itu, salah satu warga meminta agar bisa foto bersama dengannya. Tak langsung mengiyakan, Erick justru melontarkan kalimat yang mengundang tawa orang-orang sekitar. 

"Nanti dimarahi suaminya," jawab Erick saat salah satu warga meminta foto bersama. 

Di lain sisi, Erick kerap meminta agar direksi dan komisaris BUMN bisa melihat langsung kondisi masyarakat di lapangan. Menurutnya, pejabat BUMN tidak hanya berada di dalam kantor. 

"Kalian ade-ade AO jadi contoh konkrit luar biasa bagi pimpinan BUMN, kalian turun ke jalan, pemimpin BUMN hanya duduk di meja. Itu yang saya challenge, kenapa? Karena yang dicontohkan Presiden Jokowi bahwa sebagai pemimpin kita nggak bisa mengarahkan tanpa melihat kejadian real story di bawah itu," tutur Erick.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

Timnas Indonesia U-17 Dibantai Brasil 0-4, Begini Reaksi Erick Thohir

Soccer
3 hari lalu

Erick Thohir Ungkap Langkah Nyata PSSI Menuju Piala Dunia 2030

Soccer
4 hari lalu

Gagal ke Piala Dunia, Erick Thohir Dapat Pesan Tak Terduga dari Prabowo

Soccer
4 hari lalu

PSSI Sudah Kantongi Lima Calon Pelatih Timnas Indonesia

All Sport
5 hari lalu

Menpora Erick Thohir Desak KOI dan KONI Selesaikan Dualisme Cabor Sebelum Akhir 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal