Erick Thohir Optimistis 25 Persen Direksi BUMN Perempuan Terealisasi Tahun Ini

Suparjo Ramalan
Menteri BUMN, Erick Thohir. (foto: Istimewa)

Tak hanya itu, Erick juga memastikan 10 persen dari total bos-bos BUMN berasal dari anak muda yang bisa aplikasikan tahun ini. Generasi milenial menjadi salah satu fokus untuk mengisi posisi strategis di perusahaan negara.

Menteri BUMN menilai generasi muda bukanlah beban dan ancaman, justru menjadi inspirasi, energi, dan membawa inovasi bagi transformasi di BUMN. Per Agustus 2021 lalu, persentase milenial di jajaran Direksi masih menyentuh angka 5 persen.

"Bertepatan dengan 25 tahun BUMN yang bertemakan menggerakan Indonesia maju saya mengajak talenta-talenta muda untuk belajar, bertumbuh, dan berkontribusi bersama BUMN," tutur Erick.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
All Sport
6 jam lalu

Ditanya Evaluasi SEA Games 2025, Erick Thohir Beri Jawaban Tak Terduga

Health
1 hari lalu

Terungkap! Ini Alasan Super Flu Subclade K Lebih Banyak Menyerang Perempuan

Soccer
4 hari lalu

Giovanni van Bronckhorst Masih Berpeluang Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
5 hari lalu

Erick Thohir Tak Ikut Campur Penunjukan John Herdman Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal