Gandeng Pengembang Perumahan Ternama, JLM Hadirkan Internet Berkualitas

Rizqa Leony Putri
Jala Lintas Media Group bekerja sama dengan pengembang perumahan ternama untuk menyediakan layanan internet berkualitas. (Foto: dok JLM)

“Internet sudah jadi kebutuhan utama yang harus ada di setiap rumah. Bukan cuma air dan listrik, fasilitas Internet sekarang juga sudah jadi kebutuhan utama yang harus ada di setiap rumah,” ujar Victor.

Dia menegaskan, komitmen JLM adalah menghadirkan layanan internet berkualitas untuk masyarakat Indonesia, sekaligus untuk mendukung transformasi digital di negara ini. Menurutnya, saat ini internet sudah menjadi fasilitas wajib di rumah.

"Kami terus berupaya menjalin kerja sama dengan lebih banyak pengembang perumahan dan apartemen untuk memastikan setiap hunian memiliki jaringan Internet yang memadai untuk mendukung aktivitas digital para penghuninya,” tuturnya.

JLM resmi berdiri pada 2009 sebagai perusahaan penyedia layanan teknologi informasi dan komunikasi yang juga berkomitmen untuk mendukung percepatan transformasi digital dan juga digitalisasi 4.0 di Indonesia.

Untuk pasar perumahan, JLM menawarkan produk Bnetfit yang merupakan layanan internet berkecepatan tinggi dengan harga terjangkau, mulai dari Rp199.000/bulan.

Editor : Rizqa Leony Putri
Artikel Terkait
Bisnis
10 jam lalu

Kolaborasi Ritel dan Teknologi Warnai Pembukaan Road to Hari Ritel Nasional 2025

Bisnis
15 jam lalu

Bank Mandiri Perkuat Komitmen ESG lewat Kinerja Keberlanjutan yang Solid

Bisnis
2 hari lalu

Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik, PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta

Keuangan
20 jam lalu

SPayLater Dukung Pertumbuhan Inklusi Keuangan Digital di Indonesia

Belanja
1 hari lalu

Serbu Rabu, Belanja Tengah Minggu Jadi Lebih Untung di Shopee

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal