Heboh 109 Ton Emas Antam Diduga Palsu, Lembaga Sertifikasi Inggris Cek Kemurniannya

Puti Aini Yasmin
emas antam dicek kemurniannya oleh lembaga Inggris

LONDON, iNews.id - Masyarakat tengah dihebohkan dengan kabar 109 ton emas yang diproduksi Antam diduga palsu. Hal ini bersamaan dengan penetapan 6 tersangka kasus korupsi yang tengah diusut oleh Kejaksaan Agung (Kejagung).

Lembaga sertifikasi kemurnian emas di Inggris, London Bullion Market Association (LBMA) pun langsung mengecek kemurnian emas milik Antam. LBMA sendiri juga merupakan lembaga yang dipilih Antam untuk sertifikasi seluruh produk logam mulianya.

"Seluruh produk emas logam mulia Antam diperoleh dengan sertifikat resmi, dan diproses di satu-satunya pabrik pengolahan dan pemurnian emas di Indonesia yang telah disertifikasi oleh London Bullion Market Association," bunyi keterangan Antam dikutip dari Reuters, Kamis (6/6/2024).

LBMA sendiri tengah melakukan peninjauan terhadap tuduhan tersebut. Namun, pihaknya belum menetapkan batas waktu karena prosesnya membutuhkan banyak campur tangan pemilik kepentingan.

Sebagai informasi, dalam kasus korupsi emas palsu tersebut, tersangka diketahui memproduksi 109 ton emas di kurun waktu 2010-2021. Namun, tidak diketahui ke mana didistribusikannya emas tersebut setelah dicap.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
24 jam lalu

Harga Emas Antam 10 November 2025 Naik Lagi, Cek Rinciannya

Internasional
3 hari lalu

Kloset Berlapis Emas Masih Berfungsi Dilelang, Ditaksir Laku Rp167 Miliar

Nasional
3 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Naik Lagi, Termurah Dijual Berapa?

Nasional
4 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Melesat lagi, Termurah Segini!

Nasional
4 hari lalu

2 Napi Dipulangkan ke Inggris, Lindsay Sandiford Terbebas dari Hukuman Mati

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal