Holding BUMN Pangan Salurkan 62,5 Juta Liter Minyak Goreng di Semester I 2022

Mochamad Rizky Fauzan
Direktur Utama PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) atau ID Food, Frans Marganda Tambunan. (Foto: idfood.co.id)

Dia menuturkan, Holding pangan ID FOOD berkomitmen menjadi bagian dari pemerataan pangan sebagai pangan masyarakat dan Petani. ID FOOD melalui Anggota Holding PT Perusahaan Perdagangan Indonesia ditunjuk Pemerintah melalui Kementerian Perdagangan sebagai PUJLE (Pelaku Usaha Jasa dan Logistik Eceran) untuk mendistribusikan minyak goreng curah rakyat. 

Frans membeberkan upaya pemerataan minyak goreng curah ke pedagang- pedagang pasar tradisional, diantaranya Aceh terdistribusi 2.590.152 liter, Bali 428.640 liter, Banten 1.496.226 liter, Bengkulu 415.964 liter, dan DI Yogyakarta 568.390 liter. 

Kemudian, DKI Jakarta 4.888.427 liter, Gorontalo 166.248 liter, Jambi 105.278 liter, Jawa Barat 6.522.985 liter, Jawa Tengah 4.257.758 liter, dan Jawa Timur 13.164.197 liter. 

Adapun, Kalimantan Barat 3.236 liter, Kalimantan Selatan 312.360 liter, Kalimantan Tengah 91.289 liter, Kalimantan Timur 2.387.328 liter, dan Kalimantan Utara 18.889 liter. Lalu, Kep. Bangka Belitung 82.133 liter, Lampung 6.621.986 liter, Nusa Tenggara Barat 14.844 liter, dan Nusa Tenggara Timur 348.441 liter. 

Selanjutnya, Papua 840 liter, Papua Barat 13.200 liter, Riau 2.228.772 liter, Sulawesi Selatan 1.613.946 liter, Sulawesi Barat 210.000 liter, Sulawesi Tengah 336.420 liter. 

Lalu, Sulawesi Tenggara 22.585 liter, Sulawesi Utara 163.933 liter, Sumatera Barat 2.670.053 liter, Sumatera Selatan 2.785.211 liter, Sumatera Utara 7.992.094 liter.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
7 hari lalu

Daftar Harga Bahan Pangan 12 November: Bawang-Minyak Goreng Naik, Daging Ayam Ras Turun

Nasional
14 hari lalu

Daftar Harga Pangan 5 November: Beras hingga Minyak Goreng Naik, Bawang Turun

Internasional
1 bulan lalu

Perang Dagang AS-China Makin Panas, Trump Setop Impor Minyak Goreng

Bisnis
1 bulan lalu

Harga Daging hingga Minyak Goreng Naik, Ini Rinciannya!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal