IHSG Diprediksi Menguat Pekan Depan, Simak Rekomendasi Sahamnya

Dinar Fitra Maghiszha
Secara teknikal IHSG telah menembus area resistance-nya sehingga sinyal penguatan dimungkinkan terjadi pada awal pekan depan. (foto: dok. iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diprediksi akan melanjutkan penguatan pada perdagangan pekan depan. Sebelumnya pada penutupan akhir pekan ini IHSG ditutup mengalami koreksi.

Technical Analyst Binaartha Sekuritas Ivan Rosanova mengatakan, secara teknikal IHSG telah menembus area resistance-nya sehingga sinyal penguatan dimungkinkan terjadi pada awal pekan depan.

Menurutnya, tekanan yang terjadi pada penutupan akhir pekan lalu masih bersifat wajar dan hanya bentuk aksi profit taking semata.

"Meski sudah menembus area resisten di 6.687, kenaikan pekan kemarin cukup terbatas, tetapi kalau saya lihat secara teknikal masih ada potensi untuk meningkat pada pekan depan di mana koreksi saat penutupan kemarin masih wajar, dan sebatas profit taking," ujar Ivan kepada MNC Portal Indonesia, dikutip Minggu (14/11/2021).

Meski begitu, Ivan meminta investor untuk waspada terkait kemungkinan koreksi lanjutan pada awal minggu depan. Beberapa level support perlu mendapat perhatian.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Nasional
1 jam lalu

IHSG Cetak Rekor Tertinggi Baru! Sentuh Level 9.000 Pagi Ini

Keuangan
2 jam lalu

IHSG Hari Ini Dibuka Menguat, 323 Saham di Zona Hijau

Keuangan
19 jam lalu

IHSG Hari Ini Ditutup Kembali Menguat ke 8.944, Mendekati Level 9.000

Keuangan
1 hari lalu

IHSG Cetak Rekor Baru, Dibuka Nyaris Tembus Level 9.000!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal