IHSG Hari Ini Dibuka Menguat, Seluruh Sektor di Zona Hijau

Dinar Fitra Maghiszha
Ilustrasi pergerakan harga saham di Bursa Efek Indonesia. (Foto: dok iNews)

Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, saham PT Hetzer Medical Indonesia Tbk (MEDS) anjlok 6,98 persen di Rp240, PT Cahayaputra Asa Keramik Tbk (CAKK) tertekan 6,90 persen di Rp216, dan PT Bekasi Asri Pemula Tbk (BAPA) turun 5,71 persen di Rp132.

Tiga saham dengan volume terbesar antara lain PT Kapuas Prima Coal Tbk (ZINC), PT Smartfren Telecom Tbk (FREN), dan PT Intiland Development Tbk (DILD). Sementara tiga saham dengan nilai transaksi terbesar adalah PT Kapuas Prima Coal Tbk (ZINC), PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI), dan PT Telkom Indonesia Tbk (TLKM).

Adapun tiga saham yang teraktif diperdagangkan adalah PT Intiland Development Tbk (DILD), PT Sari Kreasi Boga Tbk (RAFI), dan PT Aneka Tambang Tbk (ANTM).

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Keuangan
12 jam lalu

IHSG Hari Ini Ditutup Kembali Menguat ke 8.419, Nilai Transaksi Tembus Rp19,39 Triliun

Bisnis
16 jam lalu

Simak IG Live MNC Sekuritas Sore Ini: Investasi Itu Gampang, yang Susah Konsisten

Keuangan
1 hari lalu

IHSG Hari Ini Ditutup Melesat ke 8.406, SGRO-JAST Pimpin Top Gainers

Bisnis
2 hari lalu

Daftar Webinar Gratis MNC Sekuritas The Hidden Game: Strategi Trader Profesional di Balik Bid dan Offer

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal