Ini Harapan MNC Asset Management yang Rayakan Ulang Tahun ke-24

Atikah Umiyani
Harapan MNC Asset Management di HUT ke-24 (atikah)

MNC Asset Management, katanya, telah berhasil menavigasi berbagai tantangan dan berinovasi dalam layanan nasabah, salah satunya adalah dengan bekerja sama dengan Bank Kustodian besar di Indonesia.

Dalam kesempatan yang sama, Direktur MNC Asset Management Dimas Aditya Ariadi optimistis di usia yang ke-24 tahun ini, pihaknya dapat terus terbang tinggi untuk mencapai visi misi perusahaan. 

"Kami juga menargetkan untuk terus memperluas layanan para nasabah dengan menambah kerjasama pemasaran reksa dana melalui Sekuritas, Bank, maupun aplikasi investasi online, sehingga dengan cara ini nasabah akan mudah untuk menemukan produk reksa dana MNC Asset,” tutur Dimas.

Selain itu program digitalisasi juga terus dikembangkan oleh MNC Asset Management melalui aplikasi reksa dana online MotionFunds. Nantinya aplikasi reksa dana online ini akan memudahkan nasabah untuk subscription, switching, dan redemption di mana saja dan kapan saja.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Seleb
13 jam lalu

Viral Raffi Ahmad Rayakan Ulang Tahun Haji Isam di Kalimantan, Ini Fotonya!

Bisnis
12 hari lalu

Kupas Tuntas Prospek Reksa Dana 2026, Saksikan IG Live MNC Asset Management x Phillip Sekuritas Indonesia

Nasional
13 hari lalu

Polisi di Garis Depan Bencana: Bertaruh Nyawa, Membawa Harapan

Seleb
1 bulan lalu

Kue Ultah Sabrina Chairunnisa dari Deddy Corbuzier Viral, Kode Resmi Cerai?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal