Jadi Dewan Pakar APMISO Nusantara, Hary Tanoe: APMISO Bagian Penting dari UKM

Ikhsan Permana SP
Mendag Zulhas mengukuhkan Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo sebagai Dewan Pakar Asosiasi Pengusaha Mi dan Bakso (APMISO) Nusantara. Foto: MNC Media

“Untuk itu perlu dilakukan pendataan menyeluruh agar bisa menyalurkan beragam bantuan,” katanya. 

Dia menyatakan siap membantu pelaku UMKM utamanya APMISO agar naik kelas. Melalui jaringan MNC yang memiliki sejumlah media elektronik, cetak hingga portal online akan menjadi sarana publikasi efektif untuk memberitakan kiprah APMISO serta UMKM. 

“Selain itu, MNC Group juga memiliki bank sehingga pedagang bakso yang kesulitan permodalan bisa mengajukan kredit. Termasuk memberikan edukasi berupa cara pengolahan bakso yang enak, higienis dan halal,” katanya.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
7 hari lalu

Hary Tanoesoedibjo dan Keluarga Rayakan Natal Bersama MNC Group, Beri Sumbangan untuk Korban Bencana Sumatra

All Sport
18 hari lalu

Membanggakan! Biliar Indonesia Tambah Perunggu, Total 2 Perak dan 2 Perunggu di SEA Games 2025

Gadget
20 hari lalu

Hary Tanoesoedibjo Bangga Game The God of Highschool: Legends Rilis, Paling Ditunggu Gen Z!

Gadget
20 hari lalu

Kolaborasi MNC Games dan ITOXI Luncurkan Game Perdana The God of Highschool: Legends

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal