Jokowi Buka Suara soal Kelangkaan Gas Elpiji 3 Kg: Hanya untuk yang Kurang Mampu

Avirista Midaada
Raka Dwi Novianto
Jokowi Buka Suara soal Kelangkaan Elpiji 3 kg

Jokowi sendiri pada Senin (24/7/2023) melakukan kunjungan kerja ke Malang. Didampingi oleh Menteri Pertahanan Prabowo Subianto, Menteri BUMN Erick Thohir, Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa, dan Bupati Malang Sanusi.

Setelah berkunjung ke Pasar Bululawang Malang, Presiden Jokowi rencananya berkunjung ke PT Pindad, untuk meninjau produksi amunisi dan mobil kendaraan taktis Ranops Maung, yang diproduksi PT Pindad Bandung.

Sebagai informasi, saat ini jumlah pangkalan LPG 3 kilogram se-Jatim mencapai 39.931 pangkalan. Dari data Pertamina di bulan Januari hingga Mei 2023 saja secara stok elpiji di Jawa Timur mencapai 573.856 metrik ton. 

Di mana untuk bulan Mei 2023 saja, Pertamina mengalokasikan suplai elpiji 3 kg mencapai 118.617 metrik ton, atau naik dibandingkan bulan April yang mencapai 112.648 metrik ton.

Khusus untuk kebutuhan elpiji tiga kilogram Malang raya di bulan Mei saja mencapai 12.276 metrik ton, naik dari bulan April yang mencapai 11.817 metrik ton. Kalau dikalkulasikan dari Januari hingga Mei 2023 ada 60.941 metrik ton.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
40 menit lalu

Pelapor Tuduhan Ijazah Palsu Jokowi Minta Polisi Sita Buku Buatan Roy Suryo Cs, Kenapa?

Nasional
2 jam lalu

Kasus Ijazah Jokowi, Pelapor Dapat Surat Pemberitahuan Penetapan Tersangka Roy Suryo Cs

Nasional
18 jam lalu

Sekjen Peradi Bersatu soal Salinan Ijazah Jokowi Banyak Ditutupi: Lindungi Data Pribadi

Nasional
21 jam lalu

Siap Diperiksa, Roy Suryo Tak Takut Ditahan Kasus Fitnah Ijazah Jokowi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal