Jokowi Resmikan Pabrik Baterai Listrik Pertama di RI: Kita akan jadi Pemain Global untuk Mobil Listrik

Atikah Umiyani
Jokowi resmikan pabrik baterai listrik di Karawan (Foto: iNews.id/Raka Dwi)

"Saya yakin bahwa kompetisi kita dengan negara-negara lain akan bisa kita menangkan, karena tambangnya ada di sini, nikelnya ada di sini, bauksitnya ada di sini, tembaganya ada di sini. Ada smelter masuk dan prekusor, kemudian masuk ke EV baterai, kemudian pabrik mobilnya ada di sini, terintegrasi dalam sebuah ekosistem untuk mobil listrik," tutur dia. 

Jokowi pun yakin, dengan jiwa kompetitif Indonesia maka tidak ada lagi yang bisa menghadangnya.

"Saya juga sangat menghargai investasi Rp20 triliun dari pabrik mobil Hyundai, kemudian sangat menghargai green package ekosistem baterai listrik yang terintegrasi, yang sebentar lagi kita resmikan pada hari ini, yaitu konsursium antara Hyundai dan LG dengan investasi sebesar Rp160 triliun yang akan diselesaikan secara bertahap. Semoga ini menandai semakin baiknya hubungan antara Republik Korea dan Indonesia," kata Jokowi.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Polda Metro Usut Laporan Demokrat soal 4 Akun Medsos Tuding SBY Terlibat Ijazah Jokowi

Nasional
1 hari lalu

Demokrat Polisikan 4 Akun Medsos Buntut Tudingan SBY Terlibat Isu Ijazah Jokowi

Nasional
2 hari lalu

Cerita Prabowo Bersyukur Masuk Kabinet Jokowi, Ibaratkan Magang

Nasional
5 hari lalu

Demokrat Tuntut Budhius Piliang Minta Maaf soal Tudingan SBY Terlibat Isu Ijazah Jokowi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal