Kelas Menengah RI Akan Capai 145 Juta Jiwa di 2023, Erick Thohir: Potensi Luar Biasa

Suparjo Ramalan
Menteri BUMN, Erick Thohir. (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNews.id - Jumlah masyarakat kelas menengah (middle clas) di Indonesia diperkirakan mencapai 145 juta jiwa pada 2023. Jumlah inipun digadang-gadang menungguli angka middle clas di sejumlah negera. 

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir, mengatakan perkiraan jumlah orang dengan pendapatan ekonomi menengah itu cukup fantastik, lantaran mampu berkontribusi besar terhadap makro ekonomi nasional. 

"Kita lihat dengan kelas menengahnya, jumlah kelas menengah di 2030 itu kurang lebih 145 juta, bukan angka yang kecil, banyak negara yang tidak punya middle clas sebanyak ini, artinya potensi yang luar biasa," ungkap Erick saat konferensi pers di Kementerian BUMN, Jakarta, Selasa (23/8/2022). 

Menurut dia, hal ini pula yang melatari peluncuran BUMN Startup Day 2022 untuk memperkuat ekosistem digital di Indonesia yang sebagian besar menjangkau masyarakat kelas menengah. Pasalnya, ekonomi digital dalam negeri diperkirakan tumbuh Rp4.818 triliun pada 2030. 

"Ini merupakan market besar dan harus dimanfaatkan,” ucap Erick dalam Peluncuran BUMN Startup Day 2022 yang berlangsung di Gedung Kementerian BUMN, Selada (23/8/2022).

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Soccer
23 jam lalu

Ultras Garuda Demo di Kantor PSSI, Begini Tuntutannya

Soccer
22 jam lalu

Curhat Frank Van Kempen: Sedih Tinggalkan Timnas Indonesia U-20 Sebelum Bertanding

Soccer
2 hari lalu

Sambut Timnas Indonesia U-17, Erick Thohir Bangga tapi Ingatkan Garuda Asia Jangan Cepat Puas

Soccer
4 hari lalu

Komentar Haru Erick Thohir usai Timnas Indonesia U-17 Ukir Sejarah di Piala Dunia U-17 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal