Kemenperin Fokus Rumuskan 3 Isu Prioritas Industri untuk Forum TIIWG G20

Advenia Elisabeth
Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita. (Foto: Istimewa0

“Kami mempercayai bahwa dengan adanya implementasi 4.0 di dalam kegiatan proses produksi akan meningkatkan efisiensi dan produktivitas sehingga akan mempercepat proses penyerapan industri hijau," ujar Agus Gumiwang. 

Dia menjelaskan, jika industri hijau dikelola dengan metode sirkular ekonomi, maka semua teknologi bisa diarahkan agar waste bisa dikembalikan menjadi bahan baku. 

"Kementerian Perindustrian melihat semua teknologi bisa diarahkan agar waste bisa dikembalikan menjadi bahan baku. Jadi itu merupakan salah satu cara kita untuk mendorong agar industri hijau bisa berkembang dan bisa lebih cepat berkembang dari negara-negara G-20," tutur Agus Gumiwang.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
10 hari lalu

Perluas Wawasan Industri Mahasiswa, MNC University Company Visit ke McDonald’s

Bisnis
15 hari lalu

Deretan Miliarder Muda yang Sukses Rintis Bisnis dari Nol

Mobil
17 hari lalu

Harga Mobil Listrik Dikhawatirkan Naik akibat Insentif Dihentikan, Tanggapan Periklindo Mengejutkan

Mobil
1 bulan lalu

Kemenperin Usulkan Jenis Mobil Layak Dapat Insentif

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal