Kursi KA Ekonomi Mulai Dimodifikasi Mirip Eksekutif, Kapasitas dari 80 Jadi 72 Tempat Duduk

Heri Purnomo
Kursi KA ekonomi mulai dimodifikasi mirip eksekutif, kapasitas dari 80 jadi 72 tempat duduk. Foto: Dok KAI

Terkait kapan rencana operasional kereta ekonomi yang telah dimodifikasi, dia mengaku, KAI masih melakukan kajian lebih lanjut. 

"Untuk rencana operasionalnya akan dirangkaikan, sampai dengan saat ini masih dalam kajian manajemen. Yang pasti, dalam waktu dekat pelanggan kereta ekonomi akan merasakan pengalaman yang berbeda, dan pastinya lebih nyaman," ujar dia. 

Joni menuturkan, melalui modifikasi ini, KAI berkomitmen terus meningkatkan layanan ke depannya untuk menjadikan perjalanan kereta api aman, nyaman, dan sehat. 

Sementara soal tarif kereta api ekonomi jarak menengah atau jauh, hingga saat ini terbagi menjadi 2 mekanisme, yakni tarif ekonomi PSO (Public service obligation) dan tarif ekonomi komersial. 

"Untuk tarif ekonomi PSO, tarifnya flat atau tetap, disesuaikan dengan kontrak perjanjian PSO bersama Kemenhub. Sementara untuk tarif ekonomi komersial, penentuan tarifnya berada di antara tarif batas bawah dan tarif batas atas, di mana mekanismenya disesuaikan dengan permintaan pasar," tutur Joni. 

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Motor
23 hari lalu

Balap Liar Meresahkan, Polisi Bakal Tindak hingga ke Bengkel Modifikasi

Seleb
2 bulan lalu

Alasan Nikita Mirzani Setiap Sidang Selalu Pakai Rok, Kaget! Bukan Ingin seperti Cinderella tapi karena Toilet

Mobil
2 bulan lalu

Ratusan Mobil Modifikasi Bersaing di BlackAuto Battle Surabaya 2025, Intip Pemenangnya

Internasional
3 bulan lalu

Rahasia Kim Jong Un: Dari Kursi hingga Toilet Pribadi, Semua Jejak Harus Hilang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal