Lepas Sebagian Saham Tol Semarang-Batang, Anak Usaha Waskita Raup Rp1,5 Triliun

Aditya Pratama
PT Waskita Toll Road, anak usaha PT Waskita Karya (Persero) Tbk, melepas 20 persen saham Tol Semarang-Batang. (Foto: Ant)

Direktur Utama Waskita Karya, Destiawan Soewardjono menambahkan, aksi korporasi tersebut merupakan langkah awal perseroan pada tahun ini untuk divestasi tol. Waskita memiliki target besar untuk melepas sebagian kepemilikan jalan tol yang telah dibangun.

Untuk Tol Semarang-Batang, Destiawan mengaku transaksi ini tergolong molor akibat pandemi Covid-19. Ke depan, setidaknya ada sembilan jalan tol yang akan didivestasi.

"Kami harapkan beberapa divestasi berikutnya akan berlangsung selama Semester I maksimum di kuartal ketiga. Momen ini merupakan bukti kepada pemangku kepentingan, bahwa ruas-ruas tol milik Waskita memiliki nilai jual yang baik," tuturnya.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Nasional
1 bulan lalu

Jasa Marga Beri Diskon Tarif Tol 20 Persen saat Nataru, Berikut Daftarnya 

Nasional
2 bulan lalu

Waskita Kantongi Proyek Sekolah Rakyat di Sulsel, Target Rampung 2026

Bisnis
3 bulan lalu

Kajian Integrasi Waskita-Hutama Karya Ditargetkan Rampung Tahun Depan

Megapolitan
3 bulan lalu

Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B Tembus 74,37 Persen, Ditargetkan Rampung Juni 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal