LRT Jabodebek Bakal Dilanjutkan hingga Bogor, Ini Rekomendasi KNKT

Heri Purnomo
KNKT merekomendasikan sejumlah hal untuk dilaksanakan oleh KAI atau DJKA dalam melanjutkan proyek LRT Jabodebek. (Foto: Antara)

"Jadi ini agar menjadi perhatian agar insiden ini seperti ini juga dan ataupun kecelakaan bisa tidak akan terjadi ini yang harus menjadi perhatian dari pihak stakeholder terkait," katanya.

Sebelumnya, Direktur Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Risal Wasal menuturkan, saat ini pihaknya masih terus melakukan kajian terkait kelanjutan proyek LRT Jabodebek hingga ke Bogor.

"Itu juga kita studikan ya, karena itu kan masih menindaklanjuti Perpres-nya ya, untuk di pembangunan itu," ucap Risal di Stasiun LRT Halim, Jakarta, Kamis (17/12/2023).

Dalam kajian ataupun pembahasan dengan stakeholder terkait, terdapat tiga opsi lokasi stasiun LRT Jabodebek di Bogor, diantaranya di kawasan Baranangsiang, Ciawi, dan Tanah Baru. 

"Rencananya ke Baranangsiang kan, ada juga usulannya sampai ke Ciawi, ada juga ke Tanah Baru dulu awalnya. Tapi terakhir sih ke Baranangsiang lagi informasinya," tuturnya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Megapolitan
5 hari lalu

Terbengkalai Bertahun-tahun, Halte Tosari Lama dan BNN 1 Segera Dibongkar Transjakarta 

Kuliner
5 hari lalu

3 tempat nongkrong di Jonggol Bogor yang Lagi Hits, Nyaman dan Cocok Buat Santai

Nasional
12 hari lalu

KNKT Selidiki KA Purwojaya Anjlok di Bekasi, Apa Penyebabnya?

Megapolitan
16 hari lalu

Terungkap, Ini Penyebab LRT Jabodebek Gangguan hingga 653 Penumpang Dievakuasi

Megapolitan
16 hari lalu

LRT Jabodebek Kembali Beroperasi Normal setelah Sempat Alami Gangguan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal