Luhut Siap Turun Tangan Demi Investasi Masuk ke Indonesia

Heri Purnomo
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan dalam Rakornas Investasi Tahun 2022, Rabu (30/11/2022). (Foto: Tangkapan Layar)

Luhut mengungkapkan, investasi merupakan salah satu cara Indonesia dalam mencari sumber pertumbuhan ekonomi di 2023 di tengah adanya konsumsi rumah tangga yang akan mengalami penurunan. 

Ditambah lagi, konsumsi pemerintah juga akan mengalami tekanan seiring dengan kembalinya defisit ke 3 persen PDB

"Investasi itu akan sangat penting (untuk mencari sumber pertumbuhan ekonomi Indonesia di 2023). Karena dari segi ekspor dan impor akan mengalami penurunan seiring dengan pelemahan harga komoditas dunia," ucapnya.

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Bisnis
1 hari lalu

Promo Awal Tahun, MNC Sekuritas Ajak Investor Baru Raih Cashback untuk Transaksi hingga Rp1 Miliar

Nasional
9 hari lalu

Bertemu 45 Menit, Luhut: Prabowo Gembira Negosiasi Tarif dengan AS akan Rampung

Nasional
9 hari lalu

Bareng Didit, Prabowo Kunjungi Kediaman Luhut di Hari Natal

Nasional
11 hari lalu

Satgas P2SP Kantongi 10 Aduan dari Pelaku Usaha, Hambat Investasi dan Bisnis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal