Media Nusantara Citra (MNCN) Raih CSA Awards 2022

Heri Purnomo
PT Media Nusantara Citra Tbk (MNCN) meraih CSA Awards 2022 kategori The Best of Big Capitalization In The Consumer Cyclical Sector. (Foto: MPI/Aldi Chandra)

JAKARTA, iNews.id - PT Media Nusantara Citra Tbk (MNCN) meraih CSA Awards 2022 kategori The Best of Big Capitalization In The Consumer Cyclical Sector. Sebanyak 32 emiten terdiri dari 8 emiten BUMN dan 24 emiten swasta dari berbagai sektor meraih penghargaan CSA Awards 2022, termasuk MNCN. 

Ajang penghargaan dalam rangka memperingati 45 tahun Pasar Modal Indonesia dan Bulan Inklusi Keuangan Indonesia itu, diselenggarakan Asosiasi Analis Efek Indonesia (AAEI) dan CSA Community di Jakarta, Kamis (27/10/2022). 

CEO MNCN sekaligus Managing Director RCTI, Noersing, menyampaikan apresiasi atas CSA Awards kategori The Best of Big Capitalization In The Consumer Cyclical Sector yang diberikan kepada perseroan.   

"Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada teman-teman dari CSA Community atas awards yang diberikan kepada PT Media Nusantara Citra Tbk (MNCN) pada kategori The Best of Big Capitalization In The Consumer Cyclical Sector," kata Noersing di Gedung Menara 165, Jakarta (27/10/2022). 

Menurut dia, awards yang diberikan dapat menjadi dorongan motivasi bagi MNCN untuk semakin meningkatkan kinerja lebih baik lagi ke depan. 

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Bisnis
9 bulan lalu

Pendapatan MNC Digital Entertainment Tumbuh 18 Persen Jadi Rp3,47 Triliun di 2024, Kinerja OTT Melesat

Bisnis
11 bulan lalu

Raih Penghargaan, MNCN Komitmen Jalani Bisnis Transparan dan Berkelanjutan

Bisnis
11 bulan lalu

MNCN Raih Penghargaan Indeks Integritas Bisnis Lestari 2024 

Bisnis
12 bulan lalu

MNCN Bukukan Laba Bersih 1,02 Triliun hingga Kuartal III 2024

Bisnis
1 tahun lalu

Naik 101 Persen, Media Nusantara Citra Raup Laba Bersih Rp307 Miliar di Semester I-2024

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal