Mendag Zulhas: Minyak Goreng Curah Dikemas Sederhana Butuh Waktu 2-5 Bulan

Ikhsan Permana SP
Mendag Zulhas mengatakan, minyak goreng curah dikemas sederhana butuh waktu 2-5 bulan. Foto: Ikhsan Permana

"Packing yang sederhana gitu kan bagus. Cuma itu ongkosnya Rp500. Nah Rp500 itu masa suruh produsen. Ini saya kira yang harus kita rumuskan bareng-bareng dari mana dananya. Habis ini saya akan ada rapat," tuturnya.

Namun menteri yang akrab disapa Zulhas itu menuturkan, perlu waktu dua hingga lima bulan ke depan untuk melakukan perubahan kemasan minyak goreng curah menjadi minyak goreng dengan kemasan sederhana.

"Kalau curah dihapus, ini belum siap, tambah rusak lagi, (kita lakukan) bertahap. Harus jelas peta jalannya, kemasan (sederhana) perlu waktu dua, tiga, lima bulan ke depan," ucapnya.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

Pemerintah Larang Thrifting Baju Bekas, Mendag: Produk Kita Bagus dan Murah

Nasional
5 hari lalu

Daftar Harga Pangan 5 November: Beras hingga Minyak Goreng Naik, Bawang Turun

Nasional
19 hari lalu

Zulhas Jadi Ketua Tim Koordinasi Program MBG, Ini Tugasnya

Nasional
19 hari lalu

Menko Zulhas Pastikan RI Setop Impor Garam Akhir 2027

Nasional
20 hari lalu

Setahun Kinerja Pangan Nasional, Zulhas: 0 Persen Impor Beras, Surplus 4 Juta Ton

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal