Menteri BUMN Minta LRT Jabodebek Lebih Baik dari LRT Palembang

Antara
LRT Palembang. (Foto: Ant/Septianda Perdana)

"Ada beberapa stasiun yang jauh dengan JPO seperti di stasiun Jakabaring LRT City dan akses dari JPO ke stasiun tak sediakan jalur untuk orang berkebutuhan khusus," kata Tulus.

Selain itu, tambah Tulus, saat di atas LRT yang melaju, terutama saat berbelok, suara gesekan rel terdengar agak keras ke kabin penumpang. Hal ini menimbulkan sedikit ketidaknyamanan bagi penumpang.

LRT Palembang yang diuji coba sebelum Asian Games 2018, tercatat sudah tiga kali mogok.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Megapolitan
4 hari lalu

6.995 Barang Milik Penumpang Tertinggal di LRT Sepanjang 2025, Total Rp797 Juta

Megapolitan
11 hari lalu

KRL Commuter Line dan LRT Jabodebek Beroperasi hingga Dini Hari pada Malam Tahun Baru

Bisnis
19 hari lalu

KAI Tebar Diskon Tarif Commuter Line Bandara Soetta hingga Whoosh di Periode Nataru

Megapolitan
1 bulan lalu

Usai Uji Coba, LRT Jabodebek Resmi Tambah Jumlah Perjalanan Jadi 430 per Hari

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal