MNC Sekuritas dan 8 Galeri Investasi Binaan Raih Prestasi dalam Penghargaan GI BEI 2025

Tim iNews.id
MNC Sekuritas bersama dengan 8 Galeri Investasi di bawah binaannya berhasil meraih Penghargaan GI Bursa Efek Indonesia (BEI) 2025 pada, Kamis (27/2/2025). (Foto: MNC Media)

Direktur Capital Market MNC Sekuritas Afen sangat mengapresiasi prestasi yang telah diraih oleh kedelapan GI BEI binaan MNC Sekuritas. 

Menurutnya, pencapaian ini adalah hasil kerja keras berbagai pihak, mulai dari Pembina Galeri Investasi, Kelompok Studi Pasar Modal (KSPM), dan mahasiswa/i di kampus tersebut. Adapun saat ini MNC Sekuritas memiliki 129 Galeri Investasi BEI yang terdiri dari 74 GI Konvensional, 19 GI Syariah, 29 GI Edukasi, dan 7 GI Digital.

“Transaksi Galeri Investasi MNC Sekuritas di sepanjang 2024 tercatat naik 8 persen dibandingkan tahun sebelumnya. Kami berharap penghargaan ini dapat semakin memacu semangat Perseroan bersama seluruh Galeri Investasi binaan untuk meningkatkan jumlah investor muda pasar modal serta transaksi dari Galeri Investasi," ucap Afen.
  
Nikmati layanan investasi saham dan reksa dana dari #MNCSekuritas dengan segera unduh aplikasi MotionTrade dan jelajahi seamless experience. Aplikasi MotionTrade dapat diunduh di Google PlayStore dan Apple AppStore dengan link unduh onelink.to/motiontrade. MNC Sekuritas, Invest with The Best!

Editor : Aditya Pratama
Artikel Terkait
Keuangan
5 hari lalu

Tips MotionTrade: 4 Cara Menyusun Resolusi Keuangan di Awal Tahun

Bisnis
10 hari lalu

Promo Awal Tahun, MNC Sekuritas Ajak Investor Baru Raih Cashback untuk Transaksi hingga Rp1 Miliar

Keuangan
12 hari lalu

IHSG Sentuh Rekor Tertinggi 24 Kali Sepanjang 2025, Kapitalisasi Pasar Tembus Rp16.000 Triliun

Keuangan
23 hari lalu

Jumlah Investor Pasar Modal RI Tembus 20 Juta, Meningkat 34,8 Persen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal