Munas Kadin Resmi Ditunda, Anindya Bakrie Ikut Keputusan Ketum

Ferdi Rantung
Wakil Ketua Umum Kadin Indonesia Anindya Bakrie kembali mendapat dukungan penuh dari Kadin Kalteng, Sulteng dan Sulbar untuk menjadi Ketua umum Kadin. (Foto: ist)

Meski demikian, Anindya Bakrie menyampaikan rasa prihatin terkait batalnya Munas Kadin. Pasalnya, masyarakat dan para pelaku usaha (UMKM) sudah mempersiapkan diri untuk menjamu munas. 

Apalagi terpilihnya Bali sebagai tempat penyelenggaraan Munas Kadin, dimaksudkan untuk mendukung ekonomi pulau Dewata yang sampai saat ini masih minus 9 persen.

"Kami hanya menyampaikan bahwa teman-teman di Bali sudah sangat siap dan juga bahkan UMKM nya juga sudah mengantisipasi ini semua mengingat selama ini ekonomi di sana sangat rendah," ungkap Anindya Bakrie.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Bisnis
5 tahun lalu

Pengurus Kadin: Pembatalan Munas di Bali Cederai Semangat PEN

Nasional
27 hari lalu

Waketum Kadin AYP Dukung PKKMB MNC University, Dorong Kolaborasi Dunia Kampus dan Industri

Bisnis
27 hari lalu

Kadin Gandeng Google Indonesia untuk Percepat Digitalisasi dan Perluas Akses Pasar UMKM

Nasional
2 bulan lalu

RI-Kanada Resmi Teken Kerja Sama Pertahanan hingga Perdagangan

Makro
2 bulan lalu

Purbaya Yudhi Jadi Menkeu, Kadin Ingatkan Pentingnya Stabilitas Ekonomi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal