Pangeran MBS Dirumorkan Beli MU, Menteri Olahraga Saudi: Apapun Bisa Terjadi

Rahmat Fiansyah
Manchester United. (Foto: Reuters)

Saudaranya yang lain, Bryan, Edward, dan Darcie Glazer juga berencana melepas saham MU. Sementara, Joel dan Avi tidak tertarik menjual saham tersebut.

Chief Manchester United Ed Woodward baru-baru ini mengklaim keluarga Glazer tak tertarik untuk menjual MU dalam waktu dekat.

"Berdasarkan apa yang saya lihat, mereka ingin di sini dalam jangka panjang," kata Woodward kepada United We Stand.

"Dalam konteks tawaran atau permintaan harga, apa yang saya ketahui adalah tidak ada diskusi apapun soal harga klub atau hal-hal semacam itu. Setiap permbicaraan yang kami lakukan berdasarkan kepentingan jangka panjang," tuturnya.

Nilai MU saat ini sekitar 3,8 miliar dolar AS. Sementara Pangeran MBS ditaksir memiliki kekayaan 7 miliar dolar AS. Angka itu belum termasuk kekayaan kerajaan Saudi di belakang MBS yang mencapai 1,3 triliun dolar AS.

Editor : Rahmat Fiansyah
Artikel Terkait
Soccer
1 jam lalu

Gol Matthijs de Ligt di Injury Time Selamatkan MU dari Kekalahan di Kandang Tottenham

Soccer
2 hari lalu

Sial Banget! Pelatih yang Disebut The Next Alex Ferguson Kini Menganggur 11 Tahun

Soccer
3 hari lalu

Marcus Rashford Bersinar di Barcelona, Enam Klub Eropa Berebut Tanda Tangannya

Soccer
4 hari lalu

David Beckham Resmi Dianugerahi Gelar Ksatria oleh Raja Charles III, Penghargaan Tertinggi untuk Sang Legenda

Soccer
9 hari lalu

Koulibaly Nyaris Gabung Manchester United, Tapi Dihalangi Ancelotti

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal