Pemerintah Siapkan 12 Solusi Polusi Udara, Ridwan Kamil: Dilaporkan ke Presiden Akhir Agustus

Heri Purnomo
Gubernur Jabar Ridwan Kamil. (FOTO: iNews/ERVAN DAVID)

Kemudian kata Kang Emil sapaan akrabnya yaitu pengurangan mobilitas itu menggunakan skema work from home. Ia mengatakan skema ini akan dimulai dari pegawai negeri sipil. 

Lalu ada penggalakan penggunaan kendaraan listrik, kemudian meminta industri dan mall untuk tidak menggunakan listrik pribadi.

"Kan suka dilihat bikin listrik sendiri pakai genset, karena harga lebih murah. Kita meminta PLN untuk diskon agar listrik bisa diserfikasi PLN," katanya. 

Lebih lanjut, Kang Emil juga mengatakan pemerintah mendorong adanya penguatan di sektor transportasi publik serta regulasi-regulasi terkait dengan bagi kendaraan listrik. Serta rekayasa cuaca dan memberikan scraber atau peredam polusi pada industri. 

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Nasional
1 hari lalu

Penyebab Atalia Praratya dan Ridwan Kamil Cerai Terungkap, Bukan karena Aura Kasih!

Nasional
1 hari lalu

Resmi Cerai, Hak Asuh Zahra Jatuh ke Atalia Praratya bukan Ridwan Kamil!

Seleb
1 hari lalu

Finally! Ridwan Kamil dan Atalia Praratya Resmi Cerai

Seleb
5 hari lalu

Viral Curhatan Atalia Praratya Kangen Seseorang, Ridwan Kamil?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal