Pemerintah Targetkan Produksi Kendaraan Bermotor Listrik Capai 3,05 juta Unit di 2030

Iqbal Dwi Purnama
Ilustrasi mobil listrik. (Foto: SINDO)

"Untuk mempercepat popularisasi penggunaan BV, pemerintah akan menetapkan peraturan tentang roadmap pembelian BEV di Instansi Pemerintahan," tutur Agus Gumiwang.

Menperin mengungkapkan, melalui penerbitan Perpres 55 Tahun 2019 tentang percepatan program kendaraan bermotor listrik berbasis batrai, Indonesia telah siap memasuki era kendaraan listrik.

Selain itu, pemerintah juga telah menetapkan road pengembangan Industri KB LBB melalui peraturan Menteri Perindustrian Nomor 27 Tahun 2020.  Peraturan tersebut mengatur tentang spesifikasi teknis roadmap EV (Electric Vehicle) dan peritungan tingkat kandungan lokal dalam negeri atau TKDN yang berfungsi sebagai petunjuk atau penjelasan bagi stakeholder industri otomotif terkait strategi kebijakan dalam mencapai target.

Editor : Jeanny Aipassa
Artikel Terkait
Mobil
18 hari lalu

Bahlil Ungkap Kajian Proyek Ekosistem Kendaraan Listrik Rampung Akhir Tahun Ini

Bisnis
20 hari lalu

Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik, PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta

Motor
21 hari lalu

Kembangkan Sepeda Listrik, Yadea Kenalkan Kendaraan Ramah Lingkungan di Kampus

Mobil
22 hari lalu

Pasar Otomotif Goyang, Hyundai Dorong Revolusi Kendaraan Listrik hingga Hidrogen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal