Penumpang KRL Boleh Buka Puasa di dalam Kereta, Simak Ketentuannya

Jonathan Simanjuntak
Penumpang memadati KRL Commuter Line (foto: MPI)

“Penumpang diimbau membawa kembali sampahnya dan membuangnya di tempat sampah di stasiun tujuan,” kata Joni.

Petugas akan menginformasikan waktu berbuka puasa, baik di dalam Commuter Line maupun di area stasiun. Selain itu, KAI Commuter menyediakan fasilitas water station atau dispenser air minum gratis yang bisa dinikmati oleh seluruh pengguna, tentunya dengan membawa tempat minum sendiri.

Selama bulan Ramadhan ini, operasional Commuter Line berjalan normal. Untuk wilayah Jabodetabek, KAI Commuter akan mengoperasikan sebanyak 1.063 perjalanan setiap harinya. Sementara untuk Commuter Line Yogyakarta-Palur, akan ada 27 perjalanan dan Commuter Line Prameks sebanyak 10 perjalanan setiap harinya.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Megapolitan
4 jam lalu

Pohon Tumbang di Rel Kereta, 4 Perjalanan KRL Tanjung Priok Dibatalkan

Buletin
3 hari lalu

Detik-Detik Angin Kencang Porak-porandakan Bandara Juanda

Buletin
5 hari lalu

Kriminalitas Menggila, Emak-Emak Disandera dan Sindikat Kabel PLN Dibekuk Polisi

Buletin
5 hari lalu

Prabowo: Negara Begini Kaya Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Tak Masuk Akal!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal